Bola.net - - Pemain bertahan Juventus, Andrea Barzagli mengungkapkan bahwa timnya berada dalam kondisi bagus untuk menghadapi Real Madrid di final Liga Champions bulan depan.
Juventus baru saja sukses memastikan gelar scudetto keenam beruntun mereka saat mengalahkan Crotone 3-0. Kesuksesan itu membuat mereka kini telah memenangkan dua trofi, satunya adalah Coppa Italia.
Nah, usai dua kesuksesan itu, Bianconeri memiliki kesempatan apik melengkapinya menjadi treble bila mereka mampu mengalahkan Real Madrid di final Liga Champions pada 3 Juni mendatang.
"Hal yang baik untuk menghadapi Real Madrid adalah bahwa anda tak bisa menerima apapun dengan cuma-cuma atau mengambil risiko dengan meremehkan pertandingan. Kami semua akan memberikan yang terbaik," ujarnya.
Dengan kesuksesan memenangkan dua gelar itu, Barzagli pun menilai bahwa secara psikologis timnya dalam kondisi bagus. Dia juga yakin kondisi fisik mereka akan terjaga hingga pertandingan final nanti.
"Kami dalam kondisi baik, secara psikologis maupun fisik. Kami sudah memainkan hampir 60 pertandingan musim ini, namun dengan sebuah tujuan seperti itu di depan kami, kami bahkan tak merasa kelelahan. Kami berharap bisa tampil hebat," sambungnya.
"Kami akan berlatih keras, tapi dengan sukacita. Itulah keuntungan memiliki begitu banyak pemain Amerika Selatan dalam skuat," tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Liverpool, MU, Juve atau City, Ini Klub Tujuan Tielemans
Liga Eropa Lain 22 Mei 2017, 18:47
-
Juve Beri Konfirmasi Rumor Transfer Keita Balde
Liga Italia 22 Mei 2017, 18:26
-
Usai La Liga, Varane Yakin Real Madrid Akan Juara Liga Champions
Liga Spanyol 22 Mei 2017, 13:05
-
Carvajal: Madrid Juara Sejak Awal, Kini Waktunya Juventus!
Liga Spanyol 22 Mei 2017, 12:23
-
Dybala: Juventus Layak Scudetto
Liga Italia 22 Mei 2017, 11:28
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR