Bola.net - - Serie A membutuhkan AC Milan dan Inter Milan untuk bangkit agar bisa membuat liga tertinggi Italia kembali kompetitif seperti di masa silam. Dengan begitu, Calcio takkan selalu didominasi oleh yang meraih Scudetto selama lima musim terakhir.
Pendapat itu diutarakan oleh salah satu mantan pemain terbaik Italia, yakni Gianfranco Zola.
"Tim-tim lain harus menaikkan level mereka, bukan cuma permainan di atas lapangan namun juga struktur di dalam klub. Ada beberapa yang sudah melakukannya, misalnya AS Roma musim ini dan Napoli musim lalu," kata Zola seperti dikutip Football Italia.
"Dua klub Milan harus menaikkan level, dan mereka sepertinya sudah mulai melakukannya. Itulah yang dibutuhkan agar liga Italia bisa kembali menjadi sangat kompetitif seperti di masa silam."
Milan dengan pelatih baru Vincenzo Montella musim ini terbilang cukup mengejutkan. Hingga giornata 12, Rossoneri sukses bertengger di tiga besar. Bersama Inter, mereka sudah sama-sama sekali mengalahkan Juventus musim ini. Namun, Zola merasa kalau Juventus masih bakal tidak terhadang untuk meraih Scudetto beruntun mereka yang keenam.
"Juventus masih favorit untuk juara musim ini. Bukan tanpa alasan mereka akan meraih enam Scudetto beruntun."
"Juventus belum menunjukkan kemampuan terbaik mereka, karena banyak perubahan yang dilakukan di musim panas dan masih butuh waktu untuk menyatu dengan sempurna. Itu justru bisa jadi keuntungan, karena itu artinya mereka masih bisa melakukan lebih begitu mereka mencapai level terbaiknya," pungkas Zola.
Klik Juga:
- Candreva Meragukan vs Jerman, Bisa Absen di Derby Milan
- 'Gabigol? Inter Harus Ingat Coutinho'
- Callejon: Saya Tidak Akan Tinggalkan Napoli
- Diincar Inter, Mertens Tegaskan Setia Pada Napoli
- Marotta: Sulit Cari Pengganti Buffon
- Target Inter Masih Tetap Liga Champions
- Pioli Garansi Untuk Masa Depan Inter Milan
- Inter Milan, Derby Datang di Saat Yang Tepat
- Tim Unggulan Derby Milan Kali Ini Ada di Kubu Montella
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pirlo: Tidak Akan Ada Pemain Seperti Messi
Liga Spanyol 15 November 2016, 22:54
-
Pirlo: Juve Sempurna Untuk Saya
Liga Italia 15 November 2016, 22:21
-
Juve Sudah Hubungi Lyon Untuk Tanyakan Transfer Tolisso
Liga Italia 15 November 2016, 19:35
-
Chiellini Prediksi Laga Lawan Pescara Akan Sulit
Liga Inggris 15 November 2016, 17:42
-
Milan Kebut Perpanjangan Kontrak Baru Donnarumma
Liga Italia 15 November 2016, 17:15
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR