Di antara liga papan atas yang bakal menggelar kompetisi lebih dini adalah Ligue 1 dengan partai perdana mempertemukan Stade de Reims kontra juara bertahan, PSG. Sementara gong peperangan Eredivisie pun bakal ditabuh pekan ini.
Di Inggris, panasnya persaingan sudah diretas di divisi Championship. Sedangkan tirai pertarungan Premier League bakal dibuka dengan laga Community Shield antara juara liga, Manchester City versus kampiun FA Cup, Arsenal.
Tak hanya itu, pentas sepakbola tanah air pun bakal menggelar laga panas antara Persija Jakarta kontra Persib Bandung. Selain itu jangan lupa dukung pula perjuangan anak-anak Timnas U-19 yang mempertahankan nama bangsa di turnamen Hassanal Bolkiah Trophy 2014.
CATATAN:
- beIN Sports 1, 2 dan 3 tersedia di Orange TV & NexMedia
- Fox Sport tersedia di IndoVision / OkeVision / TopTV / Firstmedia / NexMedia / Orange TV
- Star Sports tersedia di IndoVision / OkeVision / TopTV / Firstmedia/ NexMedia / Orange TV
- GOL,NEX Entertainment, O Channel & FIGHT Sport tersedia di NexMedia
- QUAD Sport, FIGHT Sport, Festival, Top Hits, Jowo dan Dangdut Channel tersedia di Orange TV
PERHATIAN: Jadwal televisi ini bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net (bola/row)
JUMAT, 8 AGUSTUS 2014

- 15.00 WIB - Indonesia vs Malaysia - SCTV (Live)
- 15.30 WIB - Persiba Bantul vs PSM Makassar - K-Vision (Live)
- 19.00 WIB - Persela vs Mitra Kukar - K-Vision (Live)
SABTU, 9 AGUSTUS 2014

- 15.00 WIB - Barito Putera vs Arema - RCTI, K-Vision (Live)
- 19.00 WIB - Persiram vs Persebaya - K-Vision (Live)
- 01.30 WIB - Stade De Reims vs PSG - beIN Sports 2 (Live)
- 01.45 WIB - Blackburn Rovers vs Cardiff City - beIN Sports 2 (Live)
- 21.00 WIB - Brentford vs Charlton Athletic - beIN Sports 1 (Live)
- 23.15 WIB - Ipswich Town vs Fulham - beIN Sports 1 (Live)
- 21.00 WIB - HJK vs Barcelona - MNCTV (Live)
- 23.15 WIB - Bayern Munich All Star vs Man United All Star - KompasTV (Live)
- 23.00 WIB - Tottenham vs Schalke - Global TV (Live)
MINGGU, 10 AGUSTUS 2014

- 20.30 WIB - Manchester City vs Arsenal - SCTV, beIN Sports 1 (Live)
- 17.30 WIB - ADO Den Haag vs Feyenoord - FOX Sports (Live)
- 19.30 WIB - Ajax vs Vitesse Arnheim - FOX Sports (Live)
- 22.00 WIB - Willem II Tilburg vs PSV Eindhoven - Star Sports (Live)
- 15.00 WIB - Persija vs Persib - RCTI, K-Vision (Live)
- 19.00 WIB - Semen Padang vs Pelita Bandung Raya - K-Vision (Live)
- 02.00 WIB - Lille vs FC Metz - beIN Sports 1 (Live)
- 02.00 WIB - Montpellier vs Bordeaux - beIN Sports 2 (Live)
- 22.00 WIB - Lyon vs Stade Rennais - beIN Sports 2 (Live)
- 18.00 WIB - Liverpool vs Borussia Dortmund - MNCTV (Live)
SENIN, 11 AGUSTUS 2014

- 02.00 WIB - AS Monaco vs Lorient - beIN Sports 1 (Live)
- 15.00 WIB - Indonesia vs Brunei Darussalam - SCTV (Live)
- 13.30 WIB - Perseru Serui vs Putra Samarinda - K-Vision (Live)
- 15.00 WIB - Persiba Balikpapan vs Persioura - K-Vision (Live)
TAYANGAN REGULER OLAHRAGA

- 00.30 - Sport 7 Malam - Trans7
- 06.00 - Sports Mania - MNC TV
- 22.00 - Kabar Arena - tvOne
- 06.30 - Kompas Sport - Kompas TV
- 18.00 - Kompas Sport - Kompas TV
- 22.00 - Sport Zone - RTV
- 11.30 - Soccer One - tvOne
- 11.30 - Spirit Football - Metro TV
- 13.30 - Galeri Sepakbola Indonesia - Trans7
- 14.30 - Kampiun - antv
- 06.30 - Kompas Sport - Kompas TV
- 18.00 - Kompas Sport - Kompas TV
- 10.30 - World Sport - O Cannel
- 11.30 - 12 Pas - Metro TV
- 14.00 - One Stop Football - Trans7
- 14.30 - Total Football - antv
- 22.00 - World Sport - O Channel
- 06.30 - Kompas Sport - Kompas TV
- 18.00 - Kompas Sport - Kompas TV
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferry Paulus: Produksi Tiket Persija vs Persib Sudah Dilakukan
Bola Indonesia 7 Agustus 2014, 22:00
-
Inilah Harga Tiket Persija vs Persib di SUGBK
Bola Indonesia 7 Agustus 2014, 20:54
-
Jamu Persib, Persija Ingin Laga di SUGBK Aman Tanpa Keributan
Bola Indonesia 7 Agustus 2014, 20:49
-
Laga Uji Coba Jadi Ajang Gresik United Simulasi Lawan Barito
Bola Indonesia 7 Agustus 2014, 20:06
-
Ferry Paulus: Seperti Biasa, Izin Selalu Keluar di Menit Akhir
Bola Indonesia 7 Agustus 2014, 20:02
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR