
Bola.net - PT Mediatama Televisi (Nex Parabola) bersama dengan tim kuasa hukum, Ginting & assosiacte pada 27 Oktober mengirimkan 275 surat imbauan kepada Local Cabel Operator (LCO / TV Kabel) baru-baru ini. Surat peringatan berisi imbauan agar tidak menyiarkan pertandingan Premier League, World Cup Qatar 2022 secara tanpa hak atau tidak mengantongi izin sah terlebih dahulu dari Nex Parabola.
Selain itu, 40 Surat Somasi juga dikirimkan kepada Local Cabel Operator (LCO / TV Kabel) yang berdasarkan bukti permulaan diketahui tanpa izin resmi telah menyiarkan pertandingan Premier League ilegal.
Nex Parabola sebagai pemegang hak siar tunggal Premier League dan World Cup 2022 di platform TV Satelit / Direct to Home (DTH) mengalami kerugian secara material dan immaterial dikarenakan pelanggaran berupa penyitaan secara illegal atas konten tersebut.
Jika masih ditemukan ada Local Cable Operator (LCO / TV Kabel) yang melanggar dengan menyiarkan pertandingan Premier League & World Cup Qatar 2022 secara ilegal dan tanpa izin resmi, maka Nex Parabola akan mengambil langkah tegas dengan melakukan tindakan hukum.
Nex Parabola, salah satu platfrom TV Satelit terbesar di Indonesia terus menerus menawarkan konten terbaik dari liga sepak bola top dunia, seperti Premier League, World Cup Qatar 2022, Champions League, Europa league hingga sepak bola nasional seperti BRI Liga 1 dan olahraga lainnya serta siaran anak keluarga hingga movies terbaik.
Bersama dengan ini, Nex Parabola mengajak seluruh masyarakat berpartisipasi untuk melawan penyiaran ilegal dengan mengirimkan laporan kepada sales.corp@nexparabola.co.id atau Nomor WhatsApp CS Nex Parabola 0812-9259-3548.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Masih Berminat Angkut Gakpo
Liga Inggris 28 Oktober 2022, 21:30 -
Bos Lazio Ultimatum Juventus dan MU: Sergej Milinkovic-Savic Tidak Dijual, Titik!
Liga Italia 28 Oktober 2022, 21:15 -
Erik Ten Hag Puji Mentalitas Predator Cristiano Ronaldo
Liga Eropa UEFA 28 Oktober 2022, 21:05 -
Belum Puas, MU Bakal Gembosi Ajax Lagi di Tahun 2023?
Liga Inggris 28 Oktober 2022, 19:30
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR