Bola.net - - Pierre-Emerick Aubameyang belum lama ini menanggapi kabar yang mengatakan ia akan dibeli dengan harga mahal oleh klub Liga Super Tiongkok.
Shanghai SIPG belum lama ini disebut sudah mengajukan penawaran mencapai 150 juta euro untuk sang bintang, yang sebelumnya disebut akan mendapatkan gaji hingga 41 juta euro per tahun, meski kemudian dibantah .
Pierre-Emerick Aubameyang
"Saya sedang berlibur dan tidur, dan kemudian kakak saya menelepon. Dia mengatakan pada saya, 'Apakah kamu melihat proposal yang baru kamu terima?'. Jadi saya membuka Internet," tutur Aubameyang menurut Goal International.
"Hal tersebut membuat saya tertawa. Senang rasanya melihat ada orang yang ingin menawarkan banyak uang untuk anda, namun apakah itu benar atau tidak, masih harus dibuktikan."
"Saya tidak terlalu memperhatikannya. Saya punya misi lain, dan itu adalah tujuan utama saya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pujian Mata Untuk Sevilla Yang Sukses Jegal Madrid
Liga Inggris 16 Januari 2017, 20:02
-
Luis Suarez, 139 Gol di Premier League dan La Liga
Liga Spanyol 16 Januari 2017, 15:58
-
11 Pemain Real Madrid Yang Dicomot Dari Klub Rival di La Liga
Editorial 16 Januari 2017, 15:55
-
Forlan: Messi Nomor Satu, Suarez Striker Terhebat
Liga Spanyol 16 Januari 2017, 15:44
-
Sergio Asenjo, Benteng Tangguh Villarreal
Liga Spanyol 16 Januari 2017, 15:28
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR