Bola.net - - Jurnalis Spanyol ternama, Guillem Balague, mengklaim bahwa hampir semua klub besar di Eropa tertarik untuk merekrut striker muda AS Monaco, Kylian Mbappe, di akhir musim 16/17 ini.
Mbappe, yang baru berusia 18 tahun, sudah mencetak 19 gol dari 32 penampilan untuk tim Ligue 1 musim ini dan ada banyak klub, termasuk Manchester United, Arsenal, dan Real Madrid, diperkirakan ingin mendatangkan sang pemain muda.
Balague mengatakan bahwa rencana sang pemain saat ini adalah bertahan di Monaco semusim lagi sebelum akhirnya pindah ke tim lain, meski pria Spanyol itu takkan kaget jika Mbappe nantinya berganti klub di musim panas.
Kylian Mbappe Lottin
"Tentu saja dia masuk radar Real Madrid. Semua klub yang bisa anda pikirkan, semua orang mengajukan penawaran untuk Mbappe," tutur Balague menurut Sky Sports News.
"Saat ini agennya mengatakan ia ingin bertahan setahun lagi namun jika ada tawaran yang luar biasa maka mereka mungkin akan berubah pikiran. Namun demikian, untuk saat ini, dan saya ulangi, yang mereka inginkan adalah bertahan."
Real Madrid sebelumnya sudah tertarik merekrut sang pemain ketika ia masih membela tim lokal, AS Bondy, namun Monaco yang akhirnya sukses membeli sang pemain muda dan membawanya ke Stade Louis II di 2013.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Mantapkan Diri Pilih Salah Satu di Antara Griezmann Atau Dybala
Liga Spanyol 21 Maret 2017, 23:39
-
Marcos Alonso Jadi Pemain Impian Real Madrid
Liga Spanyol 21 Maret 2017, 21:04
-
Barcelona Tak Tepis Kemungkinan Datangkan Jurgen Klopp
Liga Spanyol 21 Maret 2017, 21:03
-
La Liga Belum Bisa Pastikan Jadwal Ulang Celta vs Madrid
Liga Spanyol 21 Maret 2017, 20:31
-
Barca Mulai Panik untuk Kejar Paulo Dybala
Liga Spanyol 21 Maret 2017, 19:47
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR