Bola.net - - Bayern Munchen sudah mengantongi nama pemain yang akan mereka incar di musim panas ini, menurut direktur Karl-Heinz Rummenigge.
Juara Bundesliga itu sudah sukses mendatangkan duo Hoffenheim, Sebastian Rudy dan Niklas Sule. Dan meski sempat diwanti-wanti Schalke untuk tidak mendekati Leon Goretzka, tim asuhan Carlo Ancelotti sudah disebut mendekati Alexis Sanchez.
Selain itu, Die Roten juga sudah menyiapkan sederet nama yang akan coba mereka bujuk untuk datang ke Allianz Arena.
Bayern Munchen
"Kami sudah membahas kebijakan transfer berikutnya dengan Carlo dan manajemen dan memutuskan siapa target kami. Musim depan kami akan punya tim yang lebih dari sekedar mampu untuk kembali menjadi juara," tutur Rummenigge menurut Goal International.
"Kami sudah membuat keputusan. Transfer kami akan dimulai sekarang. Sule sudah bermain bagus di enam bulan terakhir dan masuk timnas Jerman. Dia akan memberikan kontribusi positif pada kami di masa depan."
Rummenigge juga membela Ancelotti, yang meski sanggup juara Bundesliga, gagal memberikan prestasi di Liga Champions dan DFB Pokal.
"Ini musim yang bagus. Kami menjuarai liga dengan selisih 15 angka. Ini bukti semuanya bekerja dengan baik musim ini. Menjuarai liga tidak bisa dilakukan dengan mudah."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Final Piala FA Jadi Laga Terakhir Wenger?
Liga Inggris 24 Mei 2017, 21:47
-
Cahill Tidak Sabar Menangkan Trofi FA Cup 2017
Liga Inggris 24 Mei 2017, 20:46
-
Musim Depan Alexis Sanchez ke Bayern?
Liga Inggris 24 Mei 2017, 20:23
-
Cole Rindu Bermain di Liga Champions
Liga Champions 24 Mei 2017, 18:57
-
Final Piala FA, Arsenal Galau Menanti Alexis Sanchez
Liga Inggris 24 Mei 2017, 17:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR