Bola.net - - Paul Clement berkeras bahwa tidak ada kesepakatan dengan Bayern Munchen untuk memastikan Renato Sanches mendapatkan jatah bermain di sejumlah laga tertentu, selama masa peminjaman di .
Swansea mengalahkan sejumlah klub untuk mendaratkan pemain Portugal sebagai pemain pinjaman hingga akhir musim ini - di mana eks asisten Bayern, Clement, menggunakan koneksinya untuk menghadirkan sang gelandang.
Sanches diperkirakan akan mencatat debut di laga melawan Newcastle akhir pekan ini, namun Clement menegaskan bahwa ia tidak mendapat tekanan untuk terus memainkan pemain 20 tahun.
Paul Clement
"Saya awalnya menghubungi CEO Bayern, Karl-Heinz Rummenigge. Dia mengatakan ada banyak yang tertarik pada Renato, dan saya tidak menghubunginya lagi selama beberapa pekan. Namun saya senang akhirnya kami berhasil melakukannya," tutur Clement di FFT.
"Tidak ada jaminan apapun dan Bayern juga sepakat soal itu dan dia harus menunjukkan kemampuannya. Saya bahagia dengan kesepakatan ini, namun di saat yang sama saya mengharap dia akan memberikan kontribusi."
"Sanches akan berada di sini besok. Dia akan berlatih dua sesi menjelang duel Newcastle dan saya kira dia akan main akhir pekan ini. Dia masih muda, jadi kami akan berhati-hati untuk tidak memberinya tekanan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Drinkwater Pulang ke King Power, Tapi Jadi Musuh
Liga Inggris 8 September 2017, 22:34
-
Eden Hazard Siap Teror Leicester City
Liga Inggris 8 September 2017, 22:06
-
Klopp Yakin Pertandingan Lawan City Akan Berlangsung Menarik
Liga Inggris 8 September 2017, 21:58
-
Liverpool Punya Rekor Bagus Lawan Tim Besar EPL, Ini Rahasianya Menurut Klopp
Liga Inggris 8 September 2017, 21:28
-
Resmi Gaet Keita, Klopp Banjir Ucapan Selamat
Liga Inggris 8 September 2017, 20:50
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
-
Pusing Tujuh Keliling ala Pep Guardiola
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:23
-
Barcelona vs Athletic Club: Rating Pemain Barcelona usai Menang Telak 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 08:09
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 08:08
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR