Bola.net - - Megabintang PSG, Neymar menegaskan bahwa ia bahagia di klubnya saat ini terlepas dari isu ketertarikan raksasa La Liga, Real Madrid untuk memboyongnya musim depan.
Neymar menjadi pemain termahal di dunia ketika didatangkan PSG dari Barcelona dengan nilai transfer mencapai 222 jjuta euro pada musim panas lalu.
Namun belum dapat semusim, Neymar sudah diisukan tak senang di PSG dan berniat hengkang pada musim panas mendatang. Pemain internasional Brasil itu dengan tegas membantah isu tersebut.
"Saya senang dengan rekan setim saya dan saya bahagia di PSG. Saya bermain bagus dan datang ke sini untuk membuat sejarah dan melakukan yang terbaik," ujar Neymar seperti dikutip Soccerway.
"Spekulasi selalu ada dan akan selalu ada. Sejak di Santos dan semasa di Barcelona, di semua jendela transfer selalu ada nama saya. Mustahil menghindarinya," tukasnya.
"Namun saya senang karena itu berarti saya adalah pemain bagus, dan pemain berkualitas selalu dispekulasikan," tambahnya.
Neymar baru saja menjadi pahlawan kemenangan 4-0 PSG atas Montpellier dengan turut mencetak dua gol sekaligus membawa Les Parisiens makin kokoh di puncak klasemen Ligue 1 dengan keunggulan 11 angka dari sang pesaing terdekat, Lyon.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan PSG, Modric: Kenapa Kami Harus Takut?
Liga Spanyol 28 Januari 2018, 22:41
-
Presiden PSG Respon Ketertarikan Real Madrid pada Neymar
Liga Eropa Lain 28 Januari 2018, 20:05
-
Nacho Yakin Kini PSG Takut dengan Real Madrid
Liga Champions 28 Januari 2018, 18:07
-
Messi: Man City dan PSG Tim Terkuat di Dunia Saat Ini
Liga Champions 28 Januari 2018, 16:50
-
Soal Rebutan Penalti dengan Cavani, Neymar Membela Diri
Liga Eropa Lain 28 Januari 2018, 16:16
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR