
- Kapanlagi Youniverse (KLY) Channel bakal terus menyajikan live streaming Asian Games 2018. Mulai dari siaran langsung pertandingan, ulasan, hingga persiapan tim.
Pada Kamis (16/8/2018), ada satu lagi cabang olahraga yang bakal dipertandingkan, yakni polo air. Timnas Indonesia putri akan menghadapi Jepang di Stadion Akuatik Gelora Bung Karno mulai pukul 14.30 WIB. Sebelum pertandingan, akan ada ulasan persiapan tim Indonesia.
Selain itu, KLY Channel Asian Games 2018 juga bakal menyajikan persiapan Timnas Indonesia Putri (sepak bola), menjelang laga kontra Maladewa di Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang.
Berikutnya, Anda bisa menyaksikan pertandingan Timnas Indonesia Putri kontra Maladewa mulai pukul 18.30 WIB.
KLY Channel juga menyajikan partai tunda Timnas Indonesia U-23 kontra Palestina dan Kirgisztan versus Malaysia.
Asian Games 2018 akan resmi dibuka pada 18 Agustus 2018. Saksikan terus live streaming di KLY Channel melalui situs Vidio.com.
Jadwal Live Streaming

8.00-10.00: Sepak bola putra Kirgisztan Vs Malaysia (rerun)
10.00-12.00: Sepak bola putra Indonesia Vs Palestina (rerun)
12.00-13:30: Review Indonesia Vs Palestina (Studio)
13.30-14.30: Timnas Polo Air Indonesia di Asian Games
14.30-16.00: Polo air putri Jepang Vs Indonesia (live match)
16.00-17.00: Persiapan Opening Ceremony Asian Games 2018 (studio)
17.00-17.30: Asian Games - Energy Of Asia
17.30-18.30: Preview sepak bola putri Indonesia Vs Maladewa (studio)
18.30-21.00: Sepak bola putri Indonesia Vs Maladewa (Live Match)
21.00-22.00: Review Indonesia Vs Palestina (Rerun)
22.00-23.00: Timnas Polo Air Indonesia di Asian Games 2018
Sumber: Bola.com
Video Menarik

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lilipaly Makin Nyaman Main Bareng Beto di Timnas Indonesia U-23
Tim Nasional 17 Agustus 2018, 23:56
-
Highlights Asian Games 2018: Laos 0-3 Indonesia
Open Play 17 Agustus 2018, 23:31
-
Diperkuat Son Heung-Min, Korea Selatan U-23 Bertekuk Lutut di Kaki Malaysia U-23
Tim Nasional 17 Agustus 2018, 21:56
-
Klasemen Sepakbola Grup A Asian Games 2018: Indonesia Jaga Harapan ke Fase Gugur
Tim Nasional 17 Agustus 2018, 21:29
-
Hasil Pertandingan Laos U-23 vs Indonesia U-23: 0-3
Tim Nasional 17 Agustus 2018, 20:59
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


















KOMENTAR