
- Terhitung sebanyak 93 medali telah diraih oleh Indonesia pada 31 Agustus dalam gelaran Asian Games 2018 sampai pukul 16.10 WIB. Untuk sementara, Indonesia berada di posisi keempat pada klasemen perolehan medali. Posisi pertama masih jadi milik China dengan 265 medali.
Sebanyak 93 medali Indonesia ini terdiri dari 30 emas, 24 perak dan 40 perunggu. Medali emas terakhir Indonesia direbut oleh Wewey Wita dari cabang olahraga pencak silat di nomor kelas putri 50-55 kg.
Menyusul China di peringkat kedua, Jepang telah merebut 190 medali. Tempat ketiga pun tengah diduduki oleh Korea Selatan dengan 161 medali. Peringkat kelima ditempati Iran dengan 58 medali.
Berikut posisi perolehan medali ini ditulis berdasarkan data pada pukul 09.00 WIB.
Klasemen Perolehan Medali Asian Games 2018 Hingga 1 September 2018 Pkl 09.00 WIB
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Son Heung-Min Sumbangkan Dua Assist Untuk Hindari Wajib Militer
Bola Dunia Lainnya 1 September 2018, 21:50
-
Korea Selatan U-23 Kalahkan Jepang Untuk Medali Emas Asian Games 2018
Bola Dunia Lainnya 1 September 2018, 21:21
-
Kerja Keras Vietnam di Sepak Bola Asian Games 2018 Gagal Berbuah Medali
Olahraga Lain-Lain 1 September 2018, 19:29
-
Pelatih UEA Tolak Anggapan Menang Beruntung
Olahraga Lain-Lain 1 September 2018, 19:18
-
Son Heung-Min Ingin Bikin Bangga Tottenham Dengan Medali Emas Asian Games 2018
Liga Inggris 1 September 2018, 18:15
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR