Bola.net - - Momen unik terjadi dalam wawancara Jose Mourinho pasca pertandingan Middlesbrough kontra Manchester United di lorong stadion Riverside akhir pekan kemarin.
United memenangi laga ini dengan skor 3-1 berkat gol-gol yang disumbang Marouane Fellaini, Jesse Lingard dan Antonio Valencia. Mourinho pun terkesan dengan penampilan anak asuhnya.
Ketika ditanya apa yang paling membuatnya terkesan, Mou menjawab, "Sikap, hasrat, cara kami berpikir, kami tak punya A, B, C, D, E, F, dan G, tapi kami punya L, M, N, S, O, P..."
Well, terdengar ada yang aneh bukan? Ya, Mou ternyata salah mengurutkan abjad, dari yang seharusnya L, M, N, O, P, Q, R, S menjadi L, M, N, S, O, P.
Berikut video selengkapnya.
Hmm, ada-ada saja ya, Bolaneters.
Jangan Lewatkan!
- Balotelli Lewatkan Kick-off Gara-gara Kesulitan dengan Tali Sepatu!
- Wow, Salt Bae Ternyata Juga Bisa Cetak Gol Spektakuler!
- Wilshere Lupa Berapa Umur Dirinya Sendiri!
- Versi Owen, Juara Liga Europa Musim Lalu Adalah Liverpool!
- Wow, Rojo Makan Pisang Pemberian Mourinho di Tengah Laga!
- Berlibur Hilangkan Trauma Barca, Verratti Malah Jumpa Messi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 21 Maret 2017, 22:26

-
Dari 600 Laga, Ini Kemenangan Terbesar United di Mata Neville
Liga Inggris 21 Maret 2017, 18:21
-
Resmi ke Chicago, Schweinsteiger Sedih Tinggalkan MU
Liga Inggris 21 Maret 2017, 17:03
-
Schweinsteiger Dipastikan Resmi Hijrah ke Chicago Fire
Liga Inggris 21 Maret 2017, 16:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR