Bola.net - Grand final AXIS Nation Cup 2024 yang digelar di Indonesia Arena, Jakarta, pada Sabtu (16/11/2024) kemarin bener-bener bikin heboh! Setelah bertarung sengit, tim futsal putra dari SMK Medika Samarinda dan tim futsal putri dari SMAN 2 Mojokerto berhasil keluar sebagai juara.
Di kategori putra, SMK Medika Samarinda tampil keren dan berhasil menaklukkan SMKN Jakarta Barat 1 di final. Sementara itu, di kategori putri, SMAN 2 Mojokerto menumbangkan SMA 4 Jakarta. Kemenangan ini bikin suasana makin panas dan bikin para penonton nggak bisa berhenti sorak-sorai!
Pada event AXIS Nation Cup tahun 2024 ini, acara berlangsung lebih meriah dari tahun sebelumnya, dimana adanya pertandingan futsal putri yang membuat acara semakin meriah. Jumlah penonton dan peserta juga jauh lebih banyak daripada tahun-tahun sebelumnya.
Pengisi acara pada tahun ini juga semakin ciamik yang membuat penonton semakin betah antara lain ada sesi karaoke bersama El Rumi dan Oom Leo, The Changcuters dan Fun Match yang berisi influencer terkenal tanah air.
Head Youth Marketing Communication XL Axiata, Nahdiah Estu Prawesti, mengatakan event tahun ini melanjutkan kesuksesan AXIS Nation Cup tahun lalu. Dia mengatakan event ini dirancang untuk memberikan panggung kepada para pemain futsal berbakat di Tanah Air.
Nahdiah mengaku tak menyangka edisi kedua AXIS Nation Cup mampu menarik perhatian yang begitu besar. Kesuksesan ini menginspirasi AXIS untuk mengadakan acara yang lebih besar pada tahun mendatang.
"Tahun ini kita buat lebih besar, karena ternyata antusiasme dari tahun lalu itu bagus sekali. Selama kami menggelar ini, kami jadi makin tahu bahwa ada kota-kota yang punya potensi besar juga. Bahkan di tim putrinya juga besar banget Makanya tahun ini kita beranikan untuk memperluas skalanya lagi," ujar Nahdiah dalam wawancara dengan Bola.com di sela-sela acara Grand Final AXIS Nation Cup 2024.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Indonesia Bekap Arab Saudi, Jay Idzes tak Mau Merasa Puas: Kita Tidak Berhenti!
Tim Nasional 19 November 2024, 23:45
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR