Bola.net - - Sevilla harus puas bermain imbang 2-2 melawan Slavia Praha dalam duel leg pertama babak 16 besar Liga Europa di Ramon Sanchez-Pizjuam, Jumat (08/03) dini hari WIB.
Sevilla sejatinya sempat dua kali unggul dalam pertandingan tersebut lewat aksi Wissam Ben Yedder dan Munir El Haddadi. Namun, Slavia berhasil membalas melalui Miroslav Stoch dan Alex Kai.
Hasil itu membuat pasukan Pablo Machin wajib menang ketika berkunjung ke markas Slavia pada pertandingan leg kedua pekan depan. Sementara itu, tim asal Ceko itu hanya butuh hasil imbang kurang dari 2-2 jika ingin maju ke perempat final.
Berikut ini highlight Sevilla vs Slavia Praha selengkapnya.
Susunan Pemain:
Sevilla (3-4-1-2): Tomas Vaclik (Juan Soriano); Gabriel Mercado, Simon Kjaer, Sergi Gomez; Jesus Navas, Marko Rog, Ever Banega (Quincy Promes), Maximillian Woeber (Roque Mesa); Pablo Sarabia; Wissam Ben Yedder, Munir El Haddadi.
Slavia Praha (4-2-3-1): Ondrej Kolar; Vladimir Coufal, Ondrej Kudela, Simon Deli, Jan Boril; Tomas Soucek, Ibrahim Traore; Lukas Masopust (Peter Olayinka), Alex Kral (Michael Ngadeu-Ngadjui), Jaromir Zmrhal (Milan Skoda); Miroslav Stoch.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah 3-1, Cech Optimis Arsenal Bisa Lolos ke Perempat Final
Liga Eropa UEFA 8 Maret 2019, 18:00
-
Jadi Bek Kanan Darurat, Henrikh Mkhitaryan Dipuji Petr Cech
Liga Eropa UEFA 8 Maret 2019, 17:40
-
Dikalahkan Rennes, Petr Cech: Kartu Merah Ubah Segalanya!
Liga Eropa UEFA 8 Maret 2019, 17:20
-
Henrikh Mkhitaryan jadi Bek Kanan Arsenal, Ini Alasan Unai Emery
Liga Eropa UEFA 8 Maret 2019, 10:55
-
Harapan Arsenal Kalahkan Rennes Dirusak Kartu Merah
Liga Eropa UEFA 8 Maret 2019, 10:29
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR