Bola.net - Juventus kalah lagi di laga pamungkas Grup H Liga Champions 2022/2023. Si Nyonya Tua kalah dari Paris Saint-Germain dengan skor 1-2 di Allianz Stadium, Italia, Kamis (3/11/2022) dini hari WIB.
PSG membuka keunggulan saat laga baru berjalan 13 menit lewat tendangan dari luar kotak penalti yang dilakukan Kylian Mbappe. Juventus membalas di menit ke-39 melalui gol yang dicetak Leonardo Bonucci.
PSG kembali memimpin di ke-69 melalui akselerasi Nuno Mendes yang baru masuk sekitar 30 detik sebelumnya. Juventus sempat mendapatkan gol di menit ke-78, tetapi gol dari Manuel Locatelli itu dianulir karena sang pemain berada di posisi offside.
Kemenangan ini sebenarnya tak mengubah hasil bahwa PSG lolos ke babak gugur dengan perolehan 14 poin dan Juventus tetap di posisi tiga dengan tiga poin. Akan tetapi di laga lain, kemenangan telak Benfica atas Maccabi Haifa menyebabkan PSG lolos sebagai runner-up.
Susunan Pemain

Juventus (3-5-1-1): Wojciech Szczesny; Frederico Gatti, Leonardo Bonucci, Alex Sandro; Juan Cuadrado, Nicolo Fagioli, Manuel Locatelli, Adrien Rabiot, Filip Kostic; Fabio Miretti; Arkadiusz Milik.
Pelatih: Massimiliano Allegri
PSG (4-3-3): Gianluigi Donnarumma; Achraf Hakimi, Sergio Ramos, Marquinhos, Juan Bernat; Marco Verratti, Fabian Ruiz, Vitinha; Lionel Messi, Carlos Soler, Kylian Mbappe.
Pelatih: Christophe Galtier
Baca juga:
- Cetak Dua gol dan Dua Assist, Giroud: Saya Masih Muda!
- Tentang Rico Lewis: Pemain 17 Tahun Man City yang Cetak Gol di Liga Champions
- 5 Pelajaran Laga AC Milan vs Salzburg: Menanti Tuah DNA Eropa Rossoneri di Fase Knock Out
- Benfica Menang Besar, Paksa PSG Lawan Tim Tangguh di 16 Besar!
- Milan Juara Italia, Tak Takut Hadapi Siapapun di 16 Besar Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Bantah Minta Dispensasi Pada PSG Agar Dilepas Lebih Awal ke Piala Dunia 2022
Piala Dunia 3 November 2022, 18:59
-
4 Tim yang Tak Tersentuh Kekalahan di Fase Grup Liga Champions 2022/2023
Liga Champions 3 November 2022, 18:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR