Bola.net - Napoli hanya bisa bermain imbang ketika mengunjungi Bologna pada duel pekan ke-33 Serie A 2019/20 di Stadion Renato Dall'Ara, Kamis (16/7/2020) dini hari WIB. Kedua tim berbagi poin usai laga berakhir dengan skor 1-1.
Kostas Manolas membawa Napoli unggul cepat dengan golnya di menit ketujuh. Namun, tuan rumah bisa menyamakan kedudukan lewat Musa Barrow di akhir babak kedua.
Berikut ini video cuplikan pertandingan tersebut:
Susunan Pemain
Bologna: Skorupski; Mbaye (Denswil 84), Danilo, Tomiyasu, Krejci (Dijks 65); Soriano, Medel (Baldursson 78), Dominguez (Poli 78); Skov Olsen (Orsolini 65), Palacio, Barrow
Napoli: Meret; Di Lorenzo, Manolas, Maksimovic, Hysaj; Elmas (Fabian Ruiz 69), Demme, Zielinski (Allan 83); Politano (Callejon 61), Milik (Mertens 69), Lozano (Insigne 61)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Baru Enam Bulan, Inter Bakal Lepas Christian Eriksen?
Liga Italia 16 Juli 2020, 21:40
-
Jadwal Serie A Malam Ini: Ada SPAL vs Inter Milan
Liga Italia 16 Juli 2020, 17:40
-
Patrik Schick Bisa Tergoda Gabung AC Milan Musim Depan
Liga Italia 16 Juli 2020, 16:45
-
3 Laga, 2 Poin, dan Kebobolan 9 Gol, Apa Apa dengan Juventus?
Liga Italia 16 Juli 2020, 15:22
-
Highlights Serie A: Udinese 0-0 Lazio
Open Play 16 Juli 2020, 14:45
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR