Bola.net - - Antonio Conte nampaknya semakin menikmati kehidupannya di London. Baru-baru ini manajer Chelsea itu tampil sebagai cameo dalam video klip single terbaru rapper asal Inggris, Eyez.
Dalam video klip ini, Eyez diceritakan berkeliling kota London dengan berjalan kaki. Pada suatu kesempatan, ia bertemu Conte dan mereka kemudian berpose bersama.
Conte sendiri terlihat modis dalam kesempatan ini dengan memakai kacamata sporty dengan kaca berwarna biru yang merupakan warna khas Chelsea.
Penasaran seperti apa aksi Conte dalam video klip ini? Berikut video selengkapnya.
Conte menuai sukses di musim pertamanya di Inggris. Manajer asal Italia itu sukses membawa The Blues merengkuh trofi Premier League.
Bagaimana menurut Bolaneters?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jumlah Gol Bukan Masalah untuk Hazard
Liga Inggris 3 Juni 2017, 21:00
-
Hazard Sanjung Taktik yang Diusung Conte
Liga Inggris 3 Juni 2017, 20:40
-
Hazard Yakin Chelsea Bisa Bicara Banyak di UCL
Liga Inggris 3 Juni 2017, 20:20
-
Hazard Tegaskan Bahagia di Chelsea
Liga Inggris 3 Juni 2017, 19:40
-
Diego Costa Tinggalkan Chelsea di Januari
Liga Inggris 3 Juni 2017, 18:20
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR