Bola.net - Klub Premier League, Chelsea gagal memetik kemenangan di pertandingan pekan ke-23 Premier League 2022/2023. Berhadapan dengan West Ham, The Blues ditahan imbang dengan skor 1-1.
Chelsea unggul terlebih dahulu di laga ini berkat gol debut Joao Felix, namun sayang mantan pemain Chelsea, Emerson Palmieri mampu menyamakan kedudukan bagi West Ham.
Bagi Bolaneters yang ketinggalan menyaksikan pertandingan tersebut, kalian bisa menyaksikan cuplikan pertandingannya di atas.
Susunan Pemain Kedua Tim
West Ham (3-4-2-1): Fabianski; Aguerd, Ogbonna, Kehrer; Emerson, Rice, Paqueta (Soucek 14'), Coufal; Benrahma (Downes 67'), Bowen; Antonio (Ings 67')
Pelatih: David Moyes
Chelsea (4-2-3-1): Kepa; Cucurella (Chilwell 67'), Badiashile, Silva, James; Fernandez, Loftus-Cheek; Mudryk (Ziyech 67'), Felix, Madueke (Mount 68'); Havertz
Pelatih: Graham Potter
Statistik Pertandingan
West Ham - Chelsea
Goal: 1-1
Total Shots: 10-12
Shots on Target: 2-4
Posession: 27%-73%
Fouls: 9-11
Offside: 3-4
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lagi-lagi Imbang, Graham Potter: Chelsea Udah Lebih Baik Kok!
Liga Inggris 11 Februari 2023, 23:55
-
West Ham Lolos dari Penalti, Graham Potter Nyinyir: Penyelamatan yang Bagus, Soucek!
Liga Inggris 11 Februari 2023, 23:42
-
Chelsea Punya Banyak Peluang Kontra West Ham, Tapi Cuma Cetak Satu Gol
Liga Inggris 11 Februari 2023, 23:16
-
Lukasz Fabianski Keren! Gagalkan Sejumlah Peluang dari Pemain Chelsea
Liga Inggris 11 Februari 2023, 22:51
-
Aksi Ciamik Joao Felix di Laga West Ham vs Chelsea
Liga Inggris 11 Februari 2023, 22:34
LATEST UPDATE
-
Persik vs Persib: Bojan Hodak Pede Bisa Menang, Beckham Putra Tak Gentar
Bola Indonesia 5 Januari 2026, 13:15
-
6 Rekor Valentino Rossi yang Berpotensi Dipatahkan Marc Marquez di MotoGP 2026
Otomotif 5 Januari 2026, 13:10
-
Gonzalo Garcia dan Seni Kesederhanaan
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 13:05
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10



















KOMENTAR