
Kubu WBA berang atas hukuman penalti yang dikonversi dengan baik oleh Eden Hazard tersebut. Mereka melakukan protes keras pada wasit Andre Marriner sebelum dan sesudah penalti dilakukan karena menganggap bahwa Ramires melakukan diving untuk menyelamatkan Chelsea dari kekalahan.
Berikut video rekaman dari insiden jatuhnya pemain asal Brasil tersebut.

Usai laga, manajer West Brom Steve Clarke dan Steven Reid sendiri mengungkapkan kekecewaannya atas keputusan wasit tersebut. Mereka menganggap tidak sepatutnya penalti tersebut diberikan. Pendapat sebaliknya dikemukakan oleh manajer Chelsea, Jose Mourinho yang menganggap bahwa insiden itu memang mutlak sebuah pelanggaran.
Bagaimana menurut pendapat Bolaneters soal insiden tersebut? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tembus Big Four, Pochettino Minta Soton Buang Arogansi
Liga Inggris 10 November 2013, 22:45
-
Clarke Sebut Pendukung Chelsea Pengaruhi Keputusan Wasit
Liga Inggris 10 November 2013, 21:46
-
Ramires: Saya Tidak Pernah Diving!
Liga Inggris 10 November 2013, 16:28
-
ANALISIS: Chelsea 2-2 West Brom, Ramires Krusial dan Kontroversial
Editorial 10 November 2013, 14:13
-
Suka Pamer, David Luiz Bakal Didepak Chelsea?
Liga Inggris 10 November 2013, 10:51
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR