Ketika Perez menaiki panggung, Ramos seolah-olah sengaja memalingkan muka untuk menghindari kontak mata. Media Spanyol segera 'menggila' dengan kejadian simpel itu. Berikut videonya.
Ramos dikabarkan baru bertengkar dengan Perez karena permintaannya untuk mendapatkan kontrak baru tidak dipenuhi. Cadena SER bahkan menyatakan bahwa Perez sudah mengatakan Ramos boleh pergi jika ada klub yang membelinya senilai 65 juta euro.
Namun tuduhan mencueki sang Presiden dibantah keras oleh Ramos sendiri. Lewat Twitter, Ramos menulis pandangannya. "Saya selalu menyapa Presiden. Yang dijual media adalah hal lain. Saya merasa terhormat bisa bermain bagi Real Madrid," tulis Ramos. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galliani Ungkap Proses Saga Transfer Kaka - Ibra
Liga Champions 30 November 2013, 23:56
-
Perez Sanjung Duo Ancelotti - Zidane
Liga Inggris 30 November 2013, 23:03
-
Perez: Madrid Ikuti Skema Bernabeu
Liga Spanyol 30 November 2013, 22:52
-
Perez: Ronaldo Terbaik di Muka Bumi dan Akan Pensiun di Madrid
Liga Spanyol 30 November 2013, 22:34
-
Capello: Empat Gol Sulit Ronaldo Patut Diganjar Ballon d'Or
Liga Champions 30 November 2013, 21:20
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR