Bola.net - - Mantan manajer Manchester United Sir Alex Ferguson memberikan sebuah kado perpisahan pada Arsene Wenger jelang pertandingan Setan Merah lawan .
MU menjamu Arsenal di matchday 36 Premier League di Old Trafford, Minggu . Ini adalah kunjungan Wenger yang ke-28 kalinya ke Theater of Dreams.
Namun itu jadi kunjungan terakhir Wenger ke markas MU, sekaligus pertandingan terakhirnya lawan Setan Merah. Pasalnya ia akan pergi dari Arsenal di akhir musim ini.
Jelang dimulainya pertandingan, Ferguson berusaha memberikan penghormatan terakhir pada koleganya tersebut. Di tengah lapangan manajer asal Skotlandia itu mengundang Wenger ke tengah lapangan dan kemudian memberikannya sebuah kotak cukup besar berlogo MU.
Berikut videonya:
#MerciArsène pic.twitter.com/w6VH6hkQNo
— Arsenal FC (@Arsenal) April 29, 2018
Ferguson sendiri memang aktif berbicara soal Wenger sejak manajer 68 tahun itu mengumumkan akan angkat kaki dari Emirates di akhir musim. Berbagai sanjungan pun ia berikan pada mantan rivalnya tersebut.
Ferguson juga sempat mengakui bahwa dulu ia sering cekcok dengan Wenger. Namun ia juga menegaskan bahwa ia sejatinya sangat menghormati manajer asal Prancis itu.
"Pada waktu saya (aktif jadi manajer di MU), kami sempat beberapa kali adu argumen tetapi saya selalu benar-benar menghormati pria itu karena ia melakukan pekerjaan fantastis di klubnya," ucapnya pada United Review.
Sementara itu Wenger sendiri gagal membawa Arsenal meraih kemenangan atas MU di pertandingan itu. The Gunners kalah dengan skor 2-1.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penampilan Pemain Muda Arsenal Buat Mkhitaryan Senang
Liga Inggris 30 April 2018, 16:57
-
Tampil Hadapi MU, Maitland-Niles Berterima Kasih Pada Wenger
Liga Inggris 30 April 2018, 16:15
-
Kebobolan Di Menit Akhir, Bek Arsenal Ini Patah Hati
Liga Inggris 30 April 2018, 15:55
-
Mourinho Berharap Bisa Duel Lawan Wenger Lagi
Liga Inggris 30 April 2018, 15:33
-
Kembali Cedera, Mkhitaryan Diragukan Tampil Lawan Atletico
Liga Inggris 30 April 2018, 14:55
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR