
Aljazair, yang pada pertandingan leg pertama kalah 3-2 dari Burkina Faso, memastikan satu tiket setelah di laga leg kedua di kandang tadi malam, berhasil menang 1-0, berkat gol yang dicetak oleh Madjid Bougherra.
Keunggulan dua gol tandang di leg pertama membuat Aljazair mengubur mimpi Burkina Faso, yang hendak mencatat sejarah untuk kali pertama berpartisipasi di Piala Dunia.
Sementara Ghana, yang di pertandingan leg pertama melumat Mesir dengan skor 6-1, justru menderita kekalahan 1-2 pada leg kedua di kandang lawan. Kendati demikian, keunggulan agregat 7-3 secara otomatis mengirim mereka ke Brasil tahun depan.
Saat ini hanya tersisa dua tiket untuk ke Piala Dunia 2014, yang bakal diperebutkan oleh empat tim, yakni Uruguay dan Yordania, serta Selandia Baru Meksiko. Peluang kedua tim dari Amerika Latin lebih besar, karena di laga leg pertama sama-sama menang besar, yakni dengan skor 5-0 untuk Uruguay dan 5-1 untuk Meksiko. [initial]
Berita Terkait Kualifikasi Piala Dunia 2014
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba: Saya ke Piala Dunia Karena Conte
Piala Dunia 20 November 2013, 21:24
-
Prancis Lolos, Presenter Cantik Ini Akan Tampil Telanjang
Bolatainment 20 November 2013, 20:31
-
Detail Jersey: Prancis Piala Dunia 2014
Open Play 20 November 2013, 20:07
-
Zlatan Masih Ragukan Kualitas Ronaldo
Piala Dunia 20 November 2013, 19:20
-
Loew: Gnabry Bisa Masuk Skuat Jerman di Piala Dunia
Piala Dunia 20 November 2013, 18:36
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR