Kiper Bayern Munich tersebut tak ragu keluar dari kotak penaltinya dalam beberapa kali kesempatan, untuk menghalau serangan wakil Afrika. Meski beresiko, penampilan Neuer tersebut rupanya membuat Loew terkesan.
"Jika sebuah tim bermain dengan cara yang kami lakukan seperti melawan Amerika Serikat dan Aljazair, maka seorang kiper tidak boleh hanya berada di kotak penalti," tutur Loew pada ESPN FC.
"Manuel Neuer memiliki skill teknis yang sama dengan pemain lainnya, ia bisa bermain di lini tengah, ia juga punya reflek yang tinggi, dan itulah mengapa kami senang mengambil resiko semacam itu dengan dirinya, dan itulah mengapa ia amat berharga," pungkasnya.
Jerman kini bersiap untuk menghadapi Prancis di perempat final Piala Dunia 2014. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Dunia 4 Juli 2014, 22:00

-
Schweinsteiger Waspadai Performa Benzema
Piala Dunia 4 Juli 2014, 21:46
-
Sakho: Prancis Punya Semangat Bagus
Piala Dunia 4 Juli 2014, 21:14
-
Thomas Muller Absen Lawan Prancis Karena Flu?
Piala Dunia 4 Juli 2014, 20:36
-
Toni Kroos: Jerman Lebih Baik Dari Prancis
Piala Dunia 4 Juli 2014, 20:33
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR