Klinsmann, yang juga merupakan pemain legendaris Jerman, mengaku penasaran dengan cara Bosque mempertahankan konsistensi dan motivasi pemainnya hingga bisa menjadi yang terbaik di setiap turnamen penting yang mereka ikuti di beberapa tahun terakhir.
"Saya ingin menekankan pentingnya kerja keras yang dilakukan pemain kami. Kami memberikan mereka alat yang tepat untuk mengembangkan permainan seperti yang kami inginkan. Namun kami juga mengingatkan mereka segala resiko yang ada," jelas Bosque pada FIFA.com.
"Kami juga tidak bisa percaya pada fakta bahwa memenangkan segalanya akan membuat semuanya mudah bagi kami. Setiap hari kami mengingatkan para pemain ada tantangan baru yang menanti mereka," pungkasnya.
Spanyol kini tengah menjalani pusat latihan menjelang Piala Dunia 2014. Dalam turnamen yang akan digelar di Brasil tersebut, Espana tergabung dalam grup berat bersama Belanda, Chile, dan Australia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea Ingin Cetak Debut di Timnas Spanyol
Piala Dunia 28 Mei 2014, 20:38
-
De Gea Desak Spanyol Tunggu Kondisi Costa
Piala Dunia 28 Mei 2014, 20:18
-
Iniesta: Skenario Berbeda, Tekanan yang Sama
Piala Dunia 28 Mei 2014, 15:22
-
Bosque Sempat Tolak Tawaran United
Liga Inggris 28 Mei 2014, 14:17
-
Jalani Sesi Latihan, Fabregas Sempat Cedera
Piala Dunia 28 Mei 2014, 12:26
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR