Bertindak sebagai tuan rumah, Sabtu (12/10), Kolombia tertinggal tiga gol terlebih dahulu lewat penalti Arturo Vidal (18') serta brace Alexis Sanchez (21', 29'). Setelah Chile kehilangan Carlos Carmona akibat kartu kuning kedua di menit 66, Kolombia bangkit dan membalas. Teofilo Gutierrez menjadikan skor 1-3 di menit 69, lalu dua penalti Falcao (75', 84') memastikan laga berkesudahan sama kuat dan perjuangan keras Kolombia terbayar tuntas.
Dengan 27 poin dan satu laga tersisa, Kolombia dipastikan finis di empat besar zona CONMEBOL serta lolos otomatis menyusul Argentina ke Brasil 2014.

Ini adalah kali pertama Kolombia lolos ke putaran utama Piala Dunia sejak 1998.
Sejauh ini, sudah 14 negara yang dipastikan berlaga di Piala Dunia tahun depan, yaitu Brasil (tuan rumah), Belanda, Italia, Belgia, Jerman, Swiss, Jepang, Australia, Iran, Korea Selatan, Argentina, Kolombia, Amerika Serikat dan Kosta Rika. (fifa/afp/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thiago Motta Sesumbar Bisa Main di banyak posisi
Piala Dunia 12 Oktober 2013, 23:10
-
Osvaldo dan Motta Dipuji Prandelli
Piala Dunia 12 Oktober 2013, 22:50
-
Italia Main Imbang, Prandelli Tak Kecewa
Piala Dunia 12 Oktober 2013, 22:30
-
Olsen Malas Bicarakan Nasibnya di Timnas Denmark
Piala Dunia 12 Oktober 2013, 22:10
-
Portugal Imbang, Bento Ogah Salahkan Kiper
Piala Dunia 12 Oktober 2013, 18:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR