Ferdinand juga mengisyaratkan bahwa untuk saat ini, pembicaraan untuk mencari siapa sosok yang bakal menggantikan Gerrard belumlah pantas dimulai.
Gerrard memutuskan mundur dari skuat The Three Lions saat usianya menginjak 34 tahun. Laga terakhirnya bersama Inggris adalah saat melawan Kosta Rika di Piala Dunia 2014 lalu di Brasil. Total, sosok yang kerap disapa Stevie G itu mencatatkan 114 caps dan 21 gol.
Ferdinand pun mengapresiasi pencapaian ikon Liverpool tersebut. Dikatakannya, saat ini belumlah pantas untuk langsung membahas siapakah pemain yang pantas mewarisi ban Kapten Stevie G tersebut. Sebab, menggantikan pemain sekelas Gerrard bukanlah perkara mudah.
Next England captain??? Gerrard has been an incredible player. Surpassing 100caps is some achievement.
— Rio Ferdinand (@rioferdy5) July 21, 2014
"Kapten Inggris berikutnya??? Gerrard adalah pemain pemain yang luar biasa. Melewati 100 caps adalah pencapaian yang hebat," puji pemain dengan 81 caps bagi Inggris tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Steven Gerrard Pensiun Dari Timnas
- Gerrard Pensiun Dari Timnas Inggris, Ini Komentar Carragher
- Hodgson Kecewa Gerrard Pilih Pensiun
- Markovic Antusias Jadi Partner Gerrard
- Beckham Sarankan Gerrard Tetap Jadi Kapten Inggris
- Salam Perpisahan Emosional Gerrard Pada Suarez
- 'Emre Can Bisa Jadi Back Up Sempurna Gerrard'
- Lallana: Senang Bisa Bermain Dengan Gerrard
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zaha Optimis Berkembang di United
Liga Inggris 22 Juli 2014, 22:27
-
Klopp Sebut Rumor Hummels ke United Adalah Sampah
Liga Eropa Lain 22 Juli 2014, 19:11
-
Patrice Evra, Dari Marsala ke La Vecchia Signora
Open Play 22 Juli 2014, 16:08
-
United Resmi Tawar Juan Cuadrado
Liga Inggris 22 Juli 2014, 15:02
-
Tribut United untuk Evra di Instagram
Liga Inggris 22 Juli 2014, 14:22
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR