Bola.net - Neymar mengakui bahwa penampilan Brasil kala mereka mengalahkan Kamerun 4-1 di laga pamungkas Grup A merupakan yang terbaik sepanjang gelaran Piala Dunia 2014.
Tim asuhan Luiz Felipe Scolari dipastikan lolos ke babak 16 besar dengan status sebagai juara grup berkat kemenangan tersebut. Neymar jadi bintang, karena ia mencetak dua dari empat gol timnya.
"Saya pikir ya, itu tadi adalah penampilan terbaik kami, bukan hanya karena skor akhir, namun juga karena apa yang kami tunjukkan di luar sana," tutur Neymar menurut laporan FIFA.com.
"Itu tadi adalah skor yang cukup telak. Kami membuat mereka terus berada dalam tekanan dan hal tersebut amat vital. Kami ada di jalur yang tepat dan semakin menunjukkan permainan yang bagus," pungkasnya.
Brasil akan menghadapi Chile di babak 16 besar Piala Dunia 2014. [initial]
(fifa/rer)
Tim asuhan Luiz Felipe Scolari dipastikan lolos ke babak 16 besar dengan status sebagai juara grup berkat kemenangan tersebut. Neymar jadi bintang, karena ia mencetak dua dari empat gol timnya.
"Saya pikir ya, itu tadi adalah penampilan terbaik kami, bukan hanya karena skor akhir, namun juga karena apa yang kami tunjukkan di luar sana," tutur Neymar menurut laporan FIFA.com.
"Itu tadi adalah skor yang cukup telak. Kami membuat mereka terus berada dalam tekanan dan hal tersebut amat vital. Kami ada di jalur yang tepat dan semakin menunjukkan permainan yang bagus," pungkasnya.
Brasil akan menghadapi Chile di babak 16 besar Piala Dunia 2014. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nike Buatkan Sepatu Emas Untuk Neymar
Open Play 24 Juni 2014, 23:20 -
Video: Animasi Selebrasi Unik Neymar, David Luiz, dan Thiago Silva
Open Play 24 Juni 2014, 16:09 -
Fakta dan Statistik: Kamerun 1-4 Brasil
Piala Dunia 24 Juni 2014, 15:54 -
Fred: Neymar Pembeda, Brasil Bersinar
Piala Dunia 24 Juni 2014, 15:21 -
Song Tunjukkan Dukungan pada Neymar
Piala Dunia 24 Juni 2014, 09:40
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR