Bola.net - - akan menolak tawaran apapun dari Bayern Munchen untuk Joachim Loew, menurut manajer timnas Oliver Bierhoff.
Low sebelumnya disebut oleh Bild am Sonntag sebagai kandidat untuk menggantikan pelatih sementara Jupp Heynckes sebagai bos anyar Bayern di 2018, usai Jerman selesai bermain di Piala Dunia.
Pria 57 tahun sudah membawa timnya mencatat rekor sempurna di Kualifikasi Piala Dunia usai menang atas Azerbaijan, namun ia disebut siap meninggalkan perannya - terlepas dari apapun yang terjadi di Rusia.
Meski kontrak Loew masih berlaku hingga 2020, media Jerman mengatakan bahwa ia punya klausul khusus yang bisa membuatnya pergi di musim panas berikutnya.
Oliver Bierhoff
"Semuanya bisa terjadi di sepakbola. Anda tak bisa mencoret apapun. Tak diragukan lagi, Jogi bisa menangani tim manapun di dunia ini dengan kualitasnya, dan saya kira banyak yang tertarik," tutur Bierhoff di ARD.
Namun eks pemain AC Milan dan Jerman menambahkan: "Joachim punya kontrak sampai 2020, dan jika Bayern datang kami akan langsung menolak mereka."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Alasan Heynckes Pilih Comeback
Liga Eropa Lain 9 Oktober 2017, 19:35 -
Thomas Muller Sindir Ancelotti Soal Metode Latihan
Liga Eropa Lain 9 Oktober 2017, 18:39 -
Bayern Munchen Terpikat Aksi Ter Stegen di Barca
Liga Eropa Lain 9 Oktober 2017, 14:10 -
Ancelotti Dipecat, James Ingin Kembali ke Madrid
Liga Spanyol 9 Oktober 2017, 13:55 -
Piala Dunia Rusia Diklaim Akan Jadi yang Terbaik
Piala Dunia 9 Oktober 2017, 12:40
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46 -
Marc Guehi Pilih Move On usai Gagal Pindah ke Liverpool
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:34 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Bayern Munchen 4 Oktober 2025
Bundesliga 3 Oktober 2025, 12:26 -
Cek Jadwal Serie A 2025/26: Matchweek 6: Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Italia 3 Oktober 2025, 12:21 -
Cek Jadwal dan Nonton NFL Matchweek 5: Eksklusif di Vidio
Olahraga Lain-Lain 3 Oktober 2025, 12:13 -
Manchester United Dinilai Sulit Membenarkan Transfer Bryan Mbeumo
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 11:18
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR