Jungkook BTS Dipastikan Berpartisipasi dalam Soundtrack Piala Dunia 2022 dan Tampil di Upacara Pembukaan

Bola.net - Sebuah konfirmasi resmi telah dikeluarkan. Salah satu personel BTS, Jungkook dipastikan akan berpatisipasi dalam soundtrack Piala Dunia 2022 dan tampil di upacara pembukaan.
Sebelumnya, ini masih sebatas rumor. Namun, rumor tersebut telah dipastikan kebenarannya oleh Big Hit Music.
Upacara pembukaan Piala Dunia 2022 Qatar akan digelar pada 20 November 2022 di Al Bayt Stadium. Jungkook, sebagai perwakilan BTS, akan menjadi salah satu performer-nya.
Berikut Konfirmasinya
????? ‘??’? 2022 FIFA ??? ??? ?? ?????? ??? ??? ??? ?????. ?? ?? ??????!
— BTS_official (@bts_bighit) November 12, 2022
Proud to announce that Jung Kook is part of the FIFA World Cup Qatar 2022 Soundtrack & will perform at the World Cup opening ceremony. Stay tuned!#FIFAWorldCup pic.twitter.com/MwJ2kdNRBp
Setelah upacara pembukaan, laga perdananya akan digelar. Laga pembukanya adalah tuan rumah Qatar melawan Ekuador dari Grup A.
Sumber: Twitter BTS_official
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Patrick Vieira: Harry Maguire Pemain Top
- Profil Tim dan Daftar Pemain Arab Saudi di Piala Dunia 2022
- De Gea, Thiago, Ramos Tak Masuk Skuad Spanyol, Enrique: Yang Dipanggil Cuma Pemain-pemain Penting
- Daftar 15 Pemain MU yang Bermain di Piala Dunia 2022: Siapa Jagoanmu?
- Legenda Liverpool Ini Bantah Klaim Shearer yang Menyebut Trippier Lebih Baik Ketimbang Trent
- Skuat Korea Selatan untuk Piala Dunia 2022: Hore Son Heung Min Ikut ke Qatar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera, James Maddison Batal Berangkat ke Piala Dunia 2022?
Piala Dunia 12 November 2022, 23:40 -
Ada La'eeb si Maskot Piala Dunia 2022 di Inbox Ecoplaza Tangerang dan Fimela Fest
Piala Dunia 12 November 2022, 21:32 -
Intip Keseruan La'eeb si Maskot Piala Dunia 2022 saat Kunjungi Yogyakarta dan Medan
Piala Dunia 12 November 2022, 21:16 -
Dipenuhi Pemain Bintang, Ini Starting XI Termahal di Piala Dunia 2022
Piala Dunia 12 November 2022, 20:36
LATEST UPDATE
-
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52 -
Prediksi Brentford vs Manchester City 5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:37
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR