Dikatakannya, Albiceleste- julukan Argentina- memiliki peluang besar mengalahkan Jerman di partai puncak Piala Dunia, Stadion Maracana, Rio de Janeiro, Senin (14/07). Sekalipun, semua statistik yang ada mengarah pada keunggulan Jerman
"Argentina begitu solid ketika berhasil menyingkirkan Belanda di babak semifinal. Padahal, publik sepak bola dunia lebih banyak mengunggulkan Belanda saat itu. Saya prediksi, Argentina menang dengan selisih satu gol. Bisa 1-0 atau 2-1. Pastinya, Argentina mempunyai peluang besar untuk menjuarai Piala Dunia saat ini," kata La Nyalla.
"Permainan mereka mengalami perkembangan bagus. Pertandingan sebelumnya melawan Belanda menjadi bukti kalau Messi dan kawan-kawan mempunyai mental juara," sambungnya.
Dalam pandangan La Nyalla, skuad arahan Alejandro Sabella tersebut tidak lagi mengandalkan peran Lionel Messi belaka. Beberapa pemain kunci di Argentina seperti Sergio Aguero dan Ezequel Lavezzi bisa menjadi ujung tombak saat menghadapi Der Panzer.
"Kedua pemain itu mampu menunjukkan kualitasnya di dua pertandingan terakhir. Mereka sedang dalam kondisi bagus dan ditambah dengan gemilangnya kiper Argentina Romero yang bisa dipercaya untuk mengawal gawang Argentina," imbuhnya.
Jerman terakhir kali meraih gelar juara ketiganya dengan mengalahkan Argentina 1-0 pada Piala Dunia 1990.
Lalu Argentina, terakhir kali merasakan juara pada 1986, setelah menang 3-2 atas Jerman. Namun, Argentina harus waspada. Pasalnya, Jerman selalu mengalahkan mereka di dua edisi Piala Dunia terakhir, 2006 dan 2010. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez: Tak Ada Favorit di Final Piala Dunia
Piala Dunia 13 Juli 2014, 23:48
-
Ada Messi dan Mascherano, Bartomeu Jagokan Argentina
Piala Dunia 13 Juli 2014, 23:26
-
Bartomeu: Messi dan Neymar Telah Jadi Bintang Piala Dunia
Piala Dunia 13 Juli 2014, 23:15
-
Loew: Jerman Bisa Cetak Sejarah!
Piala Dunia 13 Juli 2014, 22:42
-
'Argentina Seperti Pasukan Serigala, Mascherano Pemimpinnya'
Piala Dunia 13 Juli 2014, 22:29
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR