
Setelah Oscar Duarte mendapatkan kartu merah di menit ke-66 saat melawan Yunani di 16 besar, kini pemain bertahan lainnya, Roy Miller mengalami cedera.
Roy Miller yang bermain saat menghadapi Inggris di matchday ketiga fase grup, dikonfirmasi oleh Federasi Sepak Bola Kosta Rika (FEDEFUT) mengalami cedera otot.
"Hasil pemindaian menunjukkan ada masalah otot pada kaki kiri Miller. Ia tak bisa berlatih untuk beberapa hari." bunyi pernyataan tersebut seperti dikutip dari FIFA.com.
Miller sebenarnya adalah pemain bertahan yang bisa bermain sebagai bek kiri maupun bek tengah.
Los Ticos akan mengawali perempat final lawan Belanda dengan status underdog di Arena Fonte Nova pada hari Minggu 6 Juli pukul 03.00 WIB. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saudara Pelatih Swiss Meninggal Sebelum Laga
Piala Dunia 1 Juli 2014, 23:55
-
Onazi Terima Permintaan Maaf Matuidi
Piala Dunia 1 Juli 2014, 23:46
-
Blatter Menanggapi Klaim Kamerun
Piala Dunia 1 Juli 2014, 23:34
-
Piala Dunia 2014 Sudah Berakhir Buat De Jong
Piala Dunia 1 Juli 2014, 23:26
-
Cederai Onazi, Matuidi Minta Maaf
Piala Dunia 1 Juli 2014, 23:19
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR