"Kami lebih memilih tidak menurunkan Paulinho dalam satu laga, jadi ia dapat pulih dan prima untuk laga berikutnya," ucap Scolari pada sesi jumpa pers sebelum laga seperti dilansir AFP.
Dalam kesempatan yang sama, Scolari mengatakan masih belum memutuskan apakah akan menurunkan Dani Alves dan Thiago Silva secara bersamaan. Keduanya atau salah satu kemungkinan akan absen, mengingat Brasil sebagaimana Italia sudah memastikan diri lolos ke babak semifinal.
"Saya juga masih belum memutuskan, apakah dua pemain lain, Dani atau Thiago, akan absen dalam laga mendatang. Mereka ingin turun lapangan, tapi saya akan memikirkan hal itu terlebih dahulu," imbuhnya.
Scolari menganggap keputusannya memasukkan Hernanes sebagai hal yang wajar. Terlebih jika melihat kualitas gelandang Lazio ini tak perlu diragukan lagi. [initial]
(afp/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prandelli Minta Maaf Soal Guyonan Rasial Pada Balotelli
Piala Dunia 22 Juni 2013, 23:30
-
Brasil Diprediksi Akhiri Dominasi Spanyol
Piala Dunia 22 Juni 2013, 21:11
-
Scolari: Neymar & Balotelli Ialah Perpaduan Sempurna
Piala Dunia 22 Juni 2013, 20:11
-
Montolivo: Saya Bakal Ambil Peran Pirlo
Piala Dunia 22 Juni 2013, 19:59
-
Scolari Tak Incar Hasil Imbang Lawan Italia
Piala Dunia 22 Juni 2013, 14:31
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR