Bola.net - - Kemenangan Inggris atas Kolombia dalam laga babak 16 besar Piala Dunia 2018 hari Rabu (4/7) kemarin rupanya tidak lepas dari kritikan. Eks pelatih Inggris, Sam Allardyce, menyarankan The Three Lions untuk segera berbenah jelang laga selanjutnya.
Inggris baru bisa meraih kemenangan melalui babak adu penalti, di mana pada waktu normal gol yang dicetak oleh Harry Kane dari titik putih harus disamakan oleh bek Kolombia, Yerry Mina. Hasil imbang 1-1 pun harus bertahan di sepanjang pertandingan.
Pujian pun berdatangan berkat hasil tersebut, terlebih karena The Three Lions terbilang jarang menang di babak adu penalti. Tetapi Allardyce, yang sempat menukangi Inggris di tahun 2016 selama beberapa hari, tidak terkesan dengan itu.
Inggris Tidak Luar Biasa

"Saya tidak pikir kami luar biasa, kami tidak begitu fasih dan pastinya tidak tajam di depan gawang lagi," ujar Allardyce seperti yang dikutip dari Talksport.
"Tapi intinya adalah kami lolos dan itulah yang terpenting. Kami lolos melawan Swedia dan tidak punya jalan yang lebih baik lagi," lanjutnya.
Sarankan Inggris Ubah Sistem

"Secara pertahanan kami sangatlah aman, tapi saya pikir kami butuh kekuatan serangan untuk mencoba mencetak gol dari open play," tambah Big Sam.
"Saya tidak pikir kami harus bermain dengan tiga bek melawan Swedia. Mereka bisa diatasi dengan dua pemain bertahan, saya tidak pikir mereka punya sesuatu yang membuat kami khawatir untuk maju ke depan," pungkasnya.
Inggris akan menjalani partai perempat final dengan Swedia sebagai lawannya pada hari Sabtu (7/7) mendatang. Skuat asuhan Jenne Andersson tersebut tentunya tak bisa dipandang remeh, sebab mereka yang membuat Italia gagal berangkat ke Rusia.
Saksikan Juga Video Ini

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zlatan Optimis Swedia Bisa Pulangkan Inggris dan Juara PD 2018
Piala Dunia 5 Juli 2018, 20:58
-
Hobi Diving Ashley Young Bikin Cemas Bek Swedia
Piala Dunia 5 Juli 2018, 20:26
-
Inggris vs Swedia, Tiga Singa Terlalu Percaya Diri!
Piala Dunia 5 Juli 2018, 15:40
-
Prediksi Swedia vs Inggris 7 Juli 2018
Piala Dunia 5 Juli 2018, 12:56
-
Swedia 6 Gol, Harry Kane 6 Gol
Piala Dunia 5 Juli 2018, 12:36
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR