
Bola.net - Louis van Gaal berhasil membawa tim asuhannya menang di laga perdana Piala Dunia 2022 lawan Senegal pada Senin (21/11/2022) malam. Salah satu rahasia kemenangan tersebut diungkapkan salah satu bek Belanda, Matthijs De Ligt.
Bek Bayern Munchen ini tidak menyangka bahwa dirinya akan menjadi starter Belanda saat melawan Senegal. Pasalnya banyak yang menilai bahwa Louis van Gaal akan lebih memilih Jurrien Timber ketimbang De Ligt.
Namun siapa sangka keputusan van Gaal menurunkan De Ligt sebagai starter sukses membawa kemenangan bagi Belanda dengan skor 2-0 atas Senegal. De Ligt bahkan berhasil menjaga gawang Belanda bersih dari gol hingga 90 menit jalannya laga.
Namun diturunkannya De Ligt sebagai starter nyatanya sudah melalui perhitungan yang matang oleh van Gaal. De Ligt mengaku bahwa dirinya sudah diberitahu van Gaal jauh-jauh hari sebelum laga lawan Senegal dimulai.
De Ligt Untuk Atasi Fisik Senegal

Matthijs De Ligt nyatanya diberikan kepercayaan untuk turun sebagai starter pada laga melawan Senegal. Namun, De Ligt sendiri nyatanya terkejut dengan keputusan tersebut. “Saya sangat terkejut bahwa saya memulai permainan ini. Manajer memberi tahu saya minggu ini." ujar De Ligt dikutip dari The European Lad.
De Ligt juga tidak mengetahui alasan pasti mengapa dirinya lebih dipilih dibandingkan Jurrien Timber. Namun De Ligt memiliki asumsi bahwa van Gaal ingin memanfaatkan De Ligt untuk menahan kekuatan fisik para pemain Senegal.
“Manajer memberikan penjelasan. Saya pikir itu ada hubungannya dengan kekuatan fisik Senegal. Saya pikir itulah alasannya." Tambah De Ligt.
Jangan lupa saksikan Piala Dunia 2022 di SCTV, Indosiar, MOJI, Mentari TV, Nex Parabola dan live streaming di Vidio. Dan ikuti terus berita terbaru Piala Dunia 2022 hanya di Bola.net.
Klasemen Grup A Piala Dunia 2022
Sumber: The European Lad
Penulis: Ahmad Daerobby
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Kiper Persebaya Jagokan Belanda di Piala Dunia 2022, Benny: Saatnya Juara
Piala Dunia 22 November 2022, 22:42
-
5 Catatan Unik dari Piala Dunia 2022 Sejauh Ini: Inggris Fantastis, Belanda Istimewa
Piala Dunia 22 November 2022, 14:55
-
Terpesona Chemistry Cody Gakpo dan Frenkie de Jong di Timnas Belanda, Fans MU: Bungkuuus!
Piala Dunia 22 November 2022, 11:22
-
Kalahkan Senegal, Van Dijk Tuntut Belanda Lebih Baik Lagi
Piala Dunia 22 November 2022, 10:52
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR