Bola.net - - Penampilan konsisten yang diperlihatkan Marcos Alonso akhirnya berbuah manis setelah bek kiri Chelsea itu mendapat panggilan ke tim nasional Spanyol untuk pertama kalinya.
Dalam pengumuman skuat terbaru La Furia Roja, entrenador Julen Lopetegui tak memanggil beberapa nama langganan seperti Alvaro Morata, Cesc Fabregas hingga Juan Mata.
Sebagai gantinya, Lopetegui memanggil beberapa nama seperti gelandang Villarreal, Rodri, kapten Valencia, Dani Parejo hingga bomber Atletico Madrid, Diego Costa.
Berikut daftar skuat Spanyol selengkapnya:
Pepe Reina (Napoli), David de Gea (Manchester United), Kepa Arrizabalaga (Athletic Bilbao)
Nacho, Sergio Ramos, Dani Carvajal (all Real Madrid), Gerard Pique, Jordi Alba (both FC Barcelona), Alvaro Odriozola (Real Sociedad), Marcos Alonso, Cesar Azpilicueta (both Chelsea)
Andres Iniesta (FC Barcelona), Saul Niguez, Koke (Atletico Madrid), Isco, Marco Asensio (both Real Madrid), Thiago Alcantara (Bayern Munich), Daniel Parejo (Valencia), David Silva (Manchester City), Rodri (Villarreal)
Iago Aspas (Celta Vigo), Rodrigo (Valencia), Diego Costa (Atletico Madrid), Lucas Vazquez (Real Madrid)
Spanyol akan menghadapi Jerman di Dusseldorf pada 23 Maret mendatang, sebelum menjamu Argentina di Wanda Metropolitano empat hari berselang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Tak Tahu Akan Dimainkan Lawan Leicester Atau Tidak
Liga Inggris 17 Maret 2018, 22:30 -
Courtois Bertekad Kalahkan Leicester
Liga Inggris 17 Maret 2018, 22:00 -
Courtois Tegaskan Komitmen Pada Chelsea
Liga Inggris 17 Maret 2018, 21:30 -
FA Cup Jadi Target Conte Musim Ini
Liga Inggris 17 Maret 2018, 20:00 -
Caballero Mungkin Bakal Dicoret Lawan Leicester
Liga Inggris 17 Maret 2018, 19:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR