Striker Liverpool itu baru saja menghebohkan publik dunia dengan tindakannya menggigit Giorgio Chiellini di laga Uruguay versus Italia semalam. Suarez kini sedang berada dalam penyelidikan FIFA dan terancam hukuman larangan bermain dua tahun.
"Saya sama sekali tidak ragu akan kualitas dari talenta yang ia miliki. Ia bisa memenangkan sebuah pertandingan sendirian dan ia amat fokus, secara mental ia bisa keluar dari situasi yang tidak seharusnya ia alami," tutur Martinez pada ESPN.
"Namun terkait sikap, saya pikir ia butuh bantuan serius. Jika anda tidak bisa mengontrol diri anda sendiri di momen seperti itu, anda membutuhkan bantuan karena hal tersebut sangat tidak bisa diterima di atas lapangan hijau," pungkasnya.
Uruguay sendiri menang 1-0 di laga semalam dan berhasil memastikan diri lolos ke babak 16 besar Piala Dunia 2014. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wasit Laga Italia vs Uruguay Ternyata Berjuluk 'Drakula'
Bolatainment 25 Juni 2014, 22:50
-
Phil Thompson: Liverpool Telah Dapatkan Alexis Sanchez
Liga Inggris 25 Juni 2014, 21:14
-
Kuyt Dukung Suarez Bertahan di Liverpool
Liga Champions 25 Juni 2014, 20:06
-
Piala Dunia 25 Juni 2014, 18:36

LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR