Kiper yang kini bermain bagi Liverpool tersebut saat ini memang hanya menjadi pelapis bagi Thibaut Courtois di bawah mistar gawang Belgia. Walau demikian, hal tersebut tak membuatnya merasa bahagia bisa tampil di pesta sepakbola terakbar di dunia tersebut.
"Bagi saya, main di Piala Dunia adalah sebuah impian masa kecil yang menjadi kenyataan," ujarnya pada para reporter seperti dilansir Sports Mole.
"Tujuan pertama adalah untuk bisa lolos (ke putaran final). Sudah lama sekali sejak hal tersebut terjadi (Belgia lolos ke Piala Dunia) dan kami lega bisa lolos ke Brasil. Tujuan kami selanjutnya adalah bisa lolos ke babak kedua. Setelah itu, kita lihat saja apa yang akan terjadi," pungkasnya.
Belgia tergabung dalam grup H bersama Korea Selatan, Rusia dan Aljazair. [initial]
Baca Juga:
- Messi Iri Kepada Maradona
- Del Bosque: Navas dan Costa Menjanjikan
- RVP: Saya Siap Berjalan di Atas Api Demi Van Gaal!
- Scholes: Inggris Harus Tiru Liverpool di Piala Dunia 2014
- Pele Miris Melihat Kualitas Lini Depan Brasil
- Presiden Madrid Yakin Spanyol Pertahankan Piala Dunia
- Buffon Sesumbar Level Italia di Atas Inggris
- Buang Sial, Prancis Hancurkan Bus 2010
- Silva: Brasil Rasakan Tekanan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fowler Dukung Liverpool Boyong Rickie Lambert
Liga Inggris 30 Mei 2014, 17:35 -
Diame Sesali Kegagalan Gabung Liverpool dan Arsenal
Liga Inggris 30 Mei 2014, 15:21 -
Juve Tak Serius, Alexis Sanchez Dicomot Liverpool?
Liga Inggris 30 Mei 2014, 14:26 -
Inilah Nominal Tawaran Liverpool Untuk Dapatkan Shaqiri
Liga Champions 30 Mei 2014, 14:26 -
Liverpool Tak Lagi Minati Bony
Liga Inggris 30 Mei 2014, 11:56
LATEST UPDATE
-
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR