Bale yang merupakan pemain termahal dunia itu ditarik keluar dari skuad Real Madrid jelang lawan FC Copenhagen karena mengalami cedera. Pihak klub belum bisa memastikan seberapa parah cedera paha kiri yang dialami sang winger.
Pelatih timnas Wales Chris Coleman ngotot untuk memasukkan Bale dalam skuad timnas kali ini. Akan tetapi, hanya berselang sekitar 30 menit dari pengumuman itu, Coleman akhirnya mencoret nama Bale.
"Kami sudah bicara dengan para dokter dan kami tak bisa memainkan Bale. Situasi saat ini sangat berat baginya karena dia tak menjalani persiapan pramusim tetapi langsung bermain dalam laga kompetitif," jelas Coleman.
Skuad Wales untuk menghadapi Makecdonia dan Belgia: Myhill, Hennessey, Fon Williams, B Davies, Gabbidon, Gunter, Matthews, Ricketts, Taylor, A Williams, Allen, Collision, John, King, Ledley, Ramsey, Vaughan, Bale, Bellamy, Church, Robson-Kanu, Vokes. (sky/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dinasehati Para Kapten, Pepe Tak Sakit Hati
Liga Spanyol 3 Oktober 2013, 20:53
-
Jese Minta Ancelotti Beri Kesempatan Kepada Pemain Muda
Liga Spanyol 3 Oktober 2013, 19:59
-
Mourinho: Saya Adalah Yang Terbaik
Liga Champions 3 Oktober 2013, 19:43
-
Casillas: Diego Lopez Layak Jadi Kiper Utama
Liga Spanyol 3 Oktober 2013, 19:25
-
Liverpool Siap Lepas Suarez ke Madrid
Liga Inggris 3 Oktober 2013, 19:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR