Italia gagal meraih poin penuh saat menjamu Spanyol di lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2018. Sempat tertinggal lebih dahulu lewat gol Vitolo yang memanfaatkan blunder Gianluigi Buffon, Azzurri mampu menyamakan kedudukan lewat gol penalti Daniele De Rossi.
"Kami membayar harga untuk sedikit ketegangan dalam permainan kami, karena setiap kali kami merebut kembali bola di babak pertama, kami kehilangannya lagi dua detik kemudian," ujarnya.
"Kami tahu Spanyol akan menjaga penguasaan bola, tapi gol mereka hanyalah kebetulan dan Buffon tak seharusnya membuat penyelamatan seperti itu," sambungnya.
"Saya pikir ini hasil yang bagus, mengingat kondisi Spanyol dan banyaknya masalah cedera kami. Itu adalah permainan hebat dari Andrea Belotti dan Ciro Immobile dari bangku cadangan," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nacho: Ramos Tak Mengalami Masalah Mental
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 22:53
-
Jordi Alba Cedera, Spanyol Panggil Bek Arsenal
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 21:05
-
Tolak Jabat Tangan Ventura, Pelle Minta Maaf
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 16:29
-
Ini Alasan Verratti Hanya Jadi Cadangan Lawan Spanyol
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 14:45
-
Italia Akui Salah Pendekatan Lawan Spanyol
Piala Dunia 7 Oktober 2016, 12:25
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR