Pemain berusia 34 tahun tersebut merupakan bagian penting dari kejayaan Spanyol di pentas sepakbola dunia. Namanya merupakan andalan Spanyol saat meraih trofi mayor di tiga turnamen besar, yakni Euro 2008, Piala Dunia 2010 dan Euro 2012.
"Saya sudah memutuskan untuk pensiun dari sepakbola internasional. Saya merasa waktu saya di sini sudah berakhir. Saya bersyukur selama bertahun-tahun bersama telah menjalani masa yang fantastis," ujar Xavi dalam konferensi pers.
"Saya tak berusia 20-an lagi, tapi saya masih memiliki jiwa muda. Saya ingin berterima kasih kepada semua orang yang terlibat dalam tim untuk cara mereka memperlakukan saya dan menghormati saya. Saya tak bisa berharap mendapatkan waktu yang lebih baik lagi di level internasional," tandasnya.
Xavi sendiri telah mencatat 133 caps untuk Spanyol sejak melakoni debut pada 15 November 2000 dan mencetak 13 gol. (sw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Bosque: Sulit Menemukan Xavi Baru
Piala Dunia 5 Agustus 2014, 23:34
-
Iniesta dan Pique Tak Sabar Hadapi Napoli
Bola Dunia Lainnya 5 Agustus 2014, 23:13
-
Benitez Selalu Menaruh Respek Kepada Barca
Bola Dunia Lainnya 5 Agustus 2014, 21:47
-
Barcelona Puas Dengan Pemulihan Neymar
Liga Spanyol 5 Agustus 2014, 21:16
-
Xavi Ternyata Sempat Ingin Pensiun Dari Timnas Usai Euro 2012
Piala Dunia 5 Agustus 2014, 18:47
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR