The Three Lions akan melakoni laga pamungkas Grup D kontra tuan rumah Ukraina dini hari nanti. Hasil imbang sudah cukup untuk membuat Inggris menapakkan kaki di babak perempat final.
Namun Beckham merasa Roy Hodgson punya talenta besar dalam skuadnya untuk bisa meraih kemenangan dan melaju hingga puncak.
"Kita punya kiper hebat dan empat pemain belakang bertalenta," ujar gelandang LA Galaxy berusia 37 tahun itu.
"Kemudian saat Anda punya pemain macam Alex Oxlade-Chamberlain, Theo Walcott, James Milner, Steven Gerrard, Scott Parker dan Danny Welbeck, itu sekumpulan pemain depan yang berbahaya. Lebih berbahaya dari banyak tim yang saya lihat di turnamen sejauh ini."
"Jika kita bisa mendapatkan hasil bagus lawan Ukraina, saya tak melihat mengapa kita tak bisa terus melaju. Semoga kita bisa terus bermain seperti yang kita lakukan selama ini. Sungguh menyenangkan melihat tim Inggris bermain seperti itu dengan begitu banyak pemain bagus di dalamnya." [initial]
PIALA EROPA - Hodgson: Semoga Rooney Permudah Hidup Inggris (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mertesacker Bangga Dengan Trio Arsenal
Piala Eropa 19 Juni 2012, 23:46 -
Loew Benahi Jerman Untuk Perempat Final
Piala Eropa 19 Juni 2012, 23:30 -
Rakitic: Jiwa Saya Terlepas Karena Spanyol
Piala Eropa 19 Juni 2012, 20:30 -
Smuda Akan Tinggalkan Polandia
Piala Eropa 19 Juni 2012, 20:26 -
Trapattoni Membantah Setia Pada Pemain Senior
Piala Eropa 19 Juni 2012, 19:50
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00 -
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR