Spanyol juga kalah, yakni 1-2 melawan Kroasia. Namun, gelandang Spanyol Sergio Busquets menegaskan bahwa timnya tak perlu mengubah gaya permainan untuk menghadapi Italia nanti.
"Tak ada gunanya mengubah cara bermain kami. Yang perlu kami lakukan adalah belajar dari kesalahan," kata Busquets seperti dikutip Football Italia.
"Kami butuh stabilitas, tak peduli siapa saja lawannya, dan harus yakin dengan taktik kami. Kami tahu ada banyak kritikan setelah kalah dari Kroasia."
"Namun, kami tak boleh membiarkan itu memengaruhi kami. Pesimisme tak membantu apa-apa. Kami harus menerima kenyataan," tegasnya.
Spanyol mengalahkan Italia 4-0 di final Euro 2012. Partai ini akan digelar di Stade de France. Pemenangnya akan menghadapi Jerman atau Slovakia di perempat final. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea Optimis Spanyol Mampu Bangkit Lawan Italia
Commercial 25 Juni 2016, 23:59
-
De Gea: Buffon Adalah Legenda Hidup
Commercial 25 Juni 2016, 23:40
-
De Gea: Spanyol Bisa Cetak Sejarah di Euro 2016
Commercial 25 Juni 2016, 23:20
-
Barzagli Siap Hadapi Adu Penalti Lawan Spanyol
Commercial 25 Juni 2016, 22:40
-
Barzagli Berharap Iniesta Tak Ada di Tim Spanyol
Commercial 25 Juni 2016, 22:20
LATEST UPDATE
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR