Menurut Chamberlain, banyaknya pemain Arsenal yang sudah sangat mengenal satu sama lain membuat kerja sama tim menjadi lebih mudah.
"Ketika anda berada di timnas bersama dengan rekan satu klub yang sudah bersama anda setiap harinya, anda bisa membawa saling pengertian itu ke level internasional," ungkap Chamberlain seperti dilansir Arsenal Player.
"Ada lima rekan setim dalam skuat, tentu sangat membantu performa di atas lapangan dan mempermudah komunikasi. Anda bisa mengatakan hal yang sama pada pemain-pemain Liverpool, mengingat mereka menyumbang empat pemain untuk tim nasional."
Para pemain Arsenal kemungkinan besar akan kembali menjadi andalan Inggris dalam laga selanjutnya kontra Estonia, 12 Oktober 2014 mendatang.[initial]
Baca Juga
- Dikambinghitamkan Atas Gol Chelsea, Koscielny Membela Diri
- Dibekuk Chelsea, Szczesny Tolak Anggapan Arsenal Main Buruk
- Alexis Sanchez Yakin Arsenal Bisa Menangkan Trofi Apapun
- Dikalahkan Chelsea, Mertesacker Keluhkan Lini Serang Arsenal
- Wenger: Fabregas Terlalu Cepat Tinggalkan Barca
- Keown Sarankan Arsenal Buru Titisan Gilberto Silva
- Kecepatan Welbeck Buat Wenger Terkesima
- Kontes Akurasi Ozil vs Cazorla vs Podolski, Siapa Menang?
- Chamberlain: Welbeck Sudah Hebat Sejak di MU
- Bomber Marseille 'Jual Diri' Pada Liverpool dan Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carvalho Berminat Jajal Premier League dan La Liga
Liga Inggris 10 Oktober 2014, 21:03
-
Tepis Arsenal, Reid Lebih Favoritkan Liverpool
Liga Inggris 10 Oktober 2014, 17:45
-
Pires: Ingin Juara, Arsenal Harus Beli Sami Khedira
Liga Inggris 10 Oktober 2014, 16:27
-
Ozil Biang Keterpurukan Arsenal?
Liga Inggris 10 Oktober 2014, 14:13
-
Pires: Welbeck Striker Modern yang Sempurna
Liga Inggris 10 Oktober 2014, 13:28
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR