
Bola.net - Euro 2024 sudah di depan mata. Berikut ini daftar lengkap peraih juara Piala Eropa dari masa ke masa.
Euro 2024 dilangsungkan di Jerman sepanjang 15 Juni sampai 15 Juli 2024. Pesta sepak bola negara-negara Eropa ini diikuti 24 peserta.
Babak penyisihan grup akan berlangsung hingga 26 Juni 2024, dilanjutkan dengan babak knock out yang dimulai pada 29 Juni 2024. Sementara laga final akan dimainkan di Berlin Olympiastadion pada 15 Juli 2024.
Italia merupakan pemenang teranyar turnamen sepak bola empat tahunan ini. Gli Azzurri menjadi juara pada tahun 2020 setelah mengalahkan Inggris di final.
Sampai saat ini Italia sudah memiliki dua trofi Euro. Selain Italia, siapa saja negara yang pernah meraih kesuksesan di turnamen ini?
Berikut ini daftar pemenang Euro sejak 1960-2020.
Daftar Juara

Daftar Lengkap Juara Euro 1960-2020:
1960 - Uni Soviet
1968 - Italia
1964 - Spanyol
1972 - Jerman
1976 - Cekoslowakia
1980 - Jerman
1984 - Prancis
1988 - Belanda
1992 - Denmark
1996 - Jerman
2000 - Prancis
2004 - Yunani
2008 - Spanyol
2012 - Spanyol
2016 - Portugal
2020 - Italia
Jerman dan Spanyol Terbanyak

Jerman - 3 [1972, 1980, 1996]
Spanyol - 3 [1964, 2008, 2012]
Prancis - 2 [1984, 2000]
Italia - 2 [1968, 2020]
Uni Soviet - 1 [1960]
Cekoslowakia - 1 [1976]
Portugal - 1 [2016]
Belanda - 1 [1988]
Denmark - 1 [1992]
Yunani - 1 [2004]
Sumber: UEFA
Jangan lewatkan momen-momen seru Euro 2024. Segera catat jadwal lengkap Euro 2024 dan pastikan kamu kunjungi Bola.net sekarang untuk mendapatkan informasi terbaru seputar Piala Eropa 2024. Jangan lupa ya Bolaneters!.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Frenkie De Jong, Satu Pemain Timnas Belanda Ikut Tumbang
Piala Eropa 11 Juni 2024, 19:09
-
5 Pemain Tertua di Euro 2024, Ada Cristiano Ronaldo dan Luka Modric
Editorial 11 Juni 2024, 18:12
-
6 Klub Penyumbang Pemain Terbanyak di Euro 2024, Man City Nomor Satu!
Editorial 11 Juni 2024, 14:02
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR