Para bintang seperti Paul Pogba dan Antoine Griezmann diperkirakan bakal memimpin Prancis di Euro 2016, namun justru nama Payet-lah yang kini banyak dibicarakan setelah turnamen berjalan kurang lebih dua pekan.
"Anda memberikannya sebuah status, anda bisa merenggutnya, anda bisa membuat ia terpuruk, atau membuat ia naik ke level berikutnya," tutur Deschamps pada FFT.
"Saya sangat bahagia dengan apa yang dilakukan Dimitri sejauh ini. Ia membuat perbedaan, ia amat menikmatinya."
"Ia sudah mendapat pujian dari semua pihak. Ia pantas untuk mendapatkannya."
"Ia mulai bekerja dari awal pekan ini untuk mencoba dan mempertahankan level permainannya."
"Hal yang sebaliknya memang bisa terjadi, ketika anda memberikang orang-orang seperti ini label yang berbeda dan mereka biasanya tidak bisa menanggungnya. Jadi saya banyak bicara dengan para pemain. Namun Dimitri bukan pemain muda. Ia tahu apa yang ia lakukan di masa lalu dan ia tahu bagaimana ia mencapai level ini. Ia tidak ingin memberikannya dengan mudah." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Schurrle: Mourinho Manajer Yang Sangat Penuntut
Liga Inggris 26 Juni 2016, 23:19
-
Zola Doakan Conte Sukses di Chelsea
Liga Italia 26 Juni 2016, 22:33
-
Wenger Mulai Bergerak Dekati Lacazette
Liga Inggris 26 Juni 2016, 22:31
-
AS Roma Siap Jadi Pesaing MU Kejar Ibrahimovic
Liga Inggris 26 Juni 2016, 22:08
-
Marko Pjaca Pancing Minat Liverpool
Liga Inggris 26 Juni 2016, 22:04
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR