Dalam pertandingan kedua matchday 1 Grup D Euro 2012 yang digelar Selasa (12/6) dini hari itu, Zlatan Ibrahimovic membawa Swedia unggul terlebih dahulu sebelum akhirnya Shevchenko mencetak dua gol lewat sundulan yang memastikan tiga angka untuk tuan rumah
4 - Ibrahimovic selalu mencetak gol dalam empat pertandingan terakhir Swedia.
2004 - Tahun terakhir Shevchenko mencetak dua gol dalam pertandingan resmi Ukraina, yaitu melawan Turki.
2 - Ini adalah kekalahan kedua Swedia di fase grup Euro melawan tim tuan rumah dengan skor 1-2. Mereka kalah dari Belgia dengan skor yang sama di Euro 2000.
16 - Jumlah tahun (plus 42 hari) yang memisahkan gol pertama dengan gol terkini Shevchenko (48 gol) untuk Ukraina.
8 - Delapan dari 20 gol yang telah tercipta di Euro 2012 adalah hasil sundulan. (uefa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Eropa 12 Juni 2012, 23:45

-
Foto: Lawan Prancis, Inggris Ternyata Cuma 10 Pemain!
Open Play 12 Juni 2012, 23:37 -
Video: Kejahilan Suporter Spanyol
Open Play 12 Juni 2012, 23:10 -
Barzagli Akan Bermain Melawan Irlandia
Piala Eropa 12 Juni 2012, 22:40
-
Torres: Spanyol Harus Juara Grup
Piala Eropa 12 Juni 2012, 22:30
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR