Sebelumnya, Prancis hampir tidak bisa melaju ke babak perempat final setelah mereka tertinggal 1-0 pada babak pertama kontra Republik Irlandia. Namun beruntung pada babak kedua, skuat Les Bleus berhasil membalikkan keadaan menjadi 2-1 berkat brace Antonie Griezmann.
Kemampuan Prancis untuk membalikkan keadaan disebut Lloris sebagai bukti bahwa timnya memang siap untuk bersaing meraih gelar juara Euro 2016 ini. "Memang betul bahwa perubahan taktik dari manajer membuat kami bermain lebih baik (pada laga kontra Irlandia)" aku Lloris kepada ESPN.
"Hal yang terpenting adalah bagaimana kami bersikap. Kami mengubah sikap kami di babak kedua. Kami lebih agresif, lebih menunjukan bahwa kami lebih memiliki determinasi pada babak kedua dan saya pikir kami layak membalikkan keadaan di babak kedua karena kami telah berjuang dengan sangat keras" tutup Kiper 29 tahun tersebut.
Prancis sendiri akan ditantang tim debutan Islandia di babak perempat final Euro 2016 yang jatuh pada tanggal 4 Juli nanti.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lloris: Prancis Layak Ke Perempat Final
Commercial 28 Juni 2016, 11:03
-
Lloris: Prancis Harus Lebih Waspada Di Perempat Final
Commercial 28 Juni 2016, 11:01
-
Partai Lawan Inggris Akan Jadi Partai Spesial Bagi Evra
Commercial 27 Juni 2016, 22:38
-
Beckenbauer Cibir Permainan Timnas Prancis
Commercial 27 Juni 2016, 19:23
-
Foto: Suporter-suporter Cantik Prancis (vs Irlandia)
Open Play 27 Juni 2016, 16:45
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR