Sebelumnya, Rusia telah berusaha mendapatkan jasa banyak pelatih terkenal. Fabio Capello, Luciano Spaletti, dan bahkan Josep Guardiola sempat dikaitkan dengan pos kepelatihan di negeri Eropa Timur itu.
Tapi yang paling mengejutkan di antara semuanya adalah Roberto Mancini. Pelatih Manchester City asal Italia ini sudah ditawari uang sebesar 35 juta pound untuk melatih Tim Tirai Besi selama enam tahun. Jika menerima kontrak itu, Mancini akan menangani Rusia sampai Piala Dunia 2018.
Namun kabar itu segera dibantah Manchester City. The Citizens mengatakan bahwa Mancini tak lama lagi akan bergabung dengan persiapan pramusim City di Austria. Mereka juga menegaskan bahwa Mancini diharapkan agar segera menandatangani perpanjangan kontrak.
Rusia ditinggal pelatih Dick Advocaat usai gelaran Piala Eropa 2012. Advocaat pindah tempat kerja; dia kini kembali ke Belanda untuk menangani PSV Eindhoven. (3n/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Neymar Harus ke Eropa Jika Ingin Saingi Messi
Bola Dunia Lainnya 9 Juli 2012, 23:15
-
Mancini Akan Segera Perpanjang Kontrak
Liga Inggris 9 Juli 2012, 22:00
-
City-Milan Diskusi Penjualan Dzeko
Liga Italia 9 Juli 2012, 21:15
-
Balotelli Pesta Miras Di Tengah Gadis Seksi
Bolatainment 9 Juli 2012, 15:06
-
Video: Edin Dzeko Gaul Bareng Angelina Jolie (+Foto)
Open Play 9 Juli 2012, 11:07
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR