Menurut Henry, Portugal memang tidak selalu memainkan sepakbola indah dengan mendominasi pertandingan. Namun, mereka bisa mengubah jalannya pertandingan hanya lewat satu peluang saja. Seperti yang ditampilkan pada laga melawan Wales.
"Portugal bisa membuat permainan menjadi buruk. Mereka tahu cara mendapatkan permainan seperti itu," ulas Henry kepada BBC Sport.
"Wales sudah melakukan pekerjaan dengan baik kepada Cristiano Ronaldo. Dia tak terlihat dan kemudian skor menjadi 1-0. Mereka mulai kesal, tapi apakah kita bisa menghentikan mereka?," sambungnya.
Ronaldo memang sempat mati kutu pada babak pertama saat melawan Wales. Namun, pemain Real Madrid ini menunjukkan magisnya pada babak kedua. Ia mencetak gol lewat peluang pertamanya dan kemudian memberikan asists untuk gol Luis Nani.
"Kita sadar bahwa dalam permainan Ronaldo akan memiliki kesempatan. Kadang-kadang Anda memiliki pemain yang perlu tumbuh ke dalam permainan, mendapatkan irama. Ronaldo bisa menjadi anonim, kehilangan banyak bola, tapi ia masih tahu bahwa ia bisa mencetak gol. Dia tetap terfokus," tandasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
- Kiper Persipura Punya Alasan Jagokan Prancis Juara Euro 2016
- Ibnu Jamil: Dewi Fortuna Bukan Milik Portugal di Final
- Kapten Mitra Kukar Jagokan Prancis Juara Piala Euro 2016
- Prediksi Bek Bali United Laga Final Piala Eropa
- Maradona: Ronaldo Punya Motivasi Besar di Final Euro 2016
- Ronaldo: Portugal Sulit Dikalahkan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jorge Mendes Bisa Bawa Ronaldo ke MU
Liga Inggris 10 Juli 2016, 19:59
-
Ronaldo Adalah Rintangan Terakhir Prancis
Commercial 10 Juli 2016, 18:39
-
Ronaldo Baru Keluarkan 50 Persen Kemampuannya
Commercial 10 Juli 2016, 18:11
-
Portugal Bisa Rusak Permainan Prancis
Commercial 10 Juli 2016, 17:06
-
Maradona: Ronaldo Punya Motivasi Besar di Final Euro 2016
Commercial 10 Juli 2016, 10:51
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR