Mencetak tiga gol di dua pertandingan terakhir Seleccao sudah cukup untuk Ronaldo untuk membungkam semua kritikan yang tertuju padanya. Kini, pihak mana yang tidak memuji penampilan CR7 yang mampu mencetak gol kemenangan Portugal dan membawa timnya ke semi final Euro 2012?
Dalam sebuah wawancara pemain kelahiran Madeira 27 tahun silam ini mengaku bahwa dirinya sama sekali tidak memiliki rencana untuk membantah semua kritikan yang ditujukan untuknya. Pria yang mencetak 46 gol di La Liga ini mengaku hanya ingin bermain sebaik mungkin dan ia pun tidak marah atas kritikan yang didapatkannya.
Ronaldo juga menuturkan bahwa kritikan adalah hal biasa bagi seorang bintang. Lebih lanjut, ia memberikan perbandingan terhadap rival abadinya, Lionel Messi.
"Semakin besar engkau menjadi seorang bintang, semakin besar pula tekanan yang engkau terima untuk bermain pada level yang bisa diterima oleh publik apalagi dirimu," ungkap mantan sayap Manchester United ini.
"Messi pun menerima kritikan. Anda tidak dapat menyenangkan semua orang. Tapi saya tidak marah atau merasa frustasi karena hal tersebut."
"Saya menerima itu sebagai bagian dari hidup saya sebagai pemain sepak bola profesional, tentu dengan batasan tertentu. Membutuhkan orang yang besar untuk mengabaikannya dan tetap terus bermain."
"Saya tidak memiliki agenda untuk meredam kritikan. Saya hanya membiarkannya berlalu dan bermain sebaik mungkin." (sky/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
"Bandingkan Saya Dengan Messi? Tak Masuk Akal"
Piala Eropa 25 Juni 2012, 22:00
-
Ozil: Inggris Telah Meningkat Jauh
Piala Eropa 25 Juni 2012, 21:30
-
Pedro: Kami Bisa Hentikan Ronaldo
Piala Eropa 25 Juni 2012, 21:20
-
Babbel: Isu Mata-Mata Jerman Sungguh Bodoh
Piala Eropa 25 Juni 2012, 21:00
-
Gerrard Tetap Kapten Three Lions
Piala Eropa 25 Juni 2012, 20:51
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR